SuaraJogja.id - Seorang wanita marah-marah karena akses masuk ke rumahnya terhalang mobil yang parkir sembarangan.
Ia pun mengabadikan kejadian itu dan mengunggahnya ke TikTok lewat akun @triff_bracy, Sabtu (22/5/2021).
Di video itu terlihat, pagar rumah @triff_bracy tak bisa dibuka karena di depannya terparkir sebuah mobil putih.
Sambil mengomel, @triff_bracy memperlihatkan pagarnya membentur bodi depan mobil saat hendak dibuka.
Baca Juga: Goyang di Pelaminan, Cewek Kondangan Cuek Dihujat Warganet
Dirinya menyertakan pula foto mobil lain yang tak bisa melintasi jalan di depan rumahnya karena mobil yang parkir sembarangan tadi.
"Bahkan dia puter balik karena ini mobil nih, parkir sembarangan nih," kata dia.
Selain itu, @triff_bracy juga menjelaskan, kala itu ia hendak memasukkan sepeda motornya ke dalam rumah.
Sebab, di kawasan tempat dia tinggal, banyak kejadian curanmor yang telah memakan korban.
"Masalahnya gue pengin masukin motor gue karena di daerah gue suka banyak maling motor. Udah banyak banget yang kena, makanya gue enggak bisa ninggalin motor gue di luar. Gue nunggu ada kali 10 menitan. Enggak lama. Dongkol aje," ungkap @triff_bracy.
Baca Juga: Sopir Antar Jenazah Jam 2 Pagi, Syok Buka Dompet Temukan Tanah Kuburan
"Kalau parkir tu mikir," tutupnya.
Disukai lebih dari 487 ribu pengguna TikTok, video @triff_bracy banjir komentar yang berisi kegeraman warganet sama seperti yang dirasakan @triff_bracy.
TONTON VIDEONYA DI SINI.
Berita Terkait
-
Sanksi Parkir Sembarangan di Perumahan, Bisa Dpenjara!
-
Beda Penampakan Garasi Rumah Ayu Ting Ting vs Arafah Rianti, Adabnya Parkir Mobil Dibanding-bandingkan
-
Kronologi Arafah Rianti Dilabrak Perkara Parkir Mobil, Kini Beri Klarifikasi
-
Penampakan Rumah Elit Arafah Rianti, Diamuk Tetangga karena Parkir Sembarangan
-
Bikin Tetangga Ngamuk, Arafah Rianti Bisa Terancam 2 Bulan Penjara karena Parkir Mobil Sembarangan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
UMKM Dapat Pesanan Ekspor, Tapi Tak Sanggup Produksi? Ini Biang Keroknya
-
Dari Mucikari Hingga Penjual Bayi, 11 Tersangka TPPO di Yogyakarta Diringkus
-
1.410 Personel Gabungan Kawal Ketat Pilkada Sleman 2024, 16 TPS Rawan jadi Fokus
-
Isu Sosial di Gunungkidul: Banyak Warga Merantau, Anak Tertitip, Berakhir Adopsi
-
Lapor via WA, Bawaslu Sleman Ciduk 6 Terduga Pelaku Politik Uang di Minggir