SuaraJogja.id - Tak sedikit orang, khususnya yang masih sendirian atau jomlo di usia 25 tahun ke atas, merisaukan tentang pasangan hidup, padahal urusan jodoh telah digariskan Allah STW bahkan sebelum manusia dilahirkan. Ayat Al-Qur'an yang membahas tentang jodoh pun juga banyak.
Namun, beberapa orang masih khawatir tak segera bertemu jodohnya, apalagi usia makin bertambah.
Berbagai upaya pun dilakukan. Salah satu yang bisa menjadi jalan mendekatkan dengan jodoh adalah memperluas pergaulan dan memperbanyak interkasi sosial dengan orang lain.
Sambil tetap berusaha, tetapi alangkah baiknya jika manusia, sesuai yang diperintahkan, senantiasa berdoa memohon kepada Allah.
Supaya tidak galau, sebaiknya pelajari lima ayat Al-Quran berikut ini yang memberi penjelasan tentang jodoh:
1. Jaminan setiap manusia memiliki jodohnya
Manusia sebaiknya tidak perlu khawatir tidak memiliki jodoh. Sebab Allah menjamin menciptakan segala sesuatu beserta pasangannya, termasuk jodoh bagi manusia.
"Dan dari segala sesuatu kami ciptakan berpasang-pasangan agar kalian mengingat kebesaran Allah."(Az-Zariyat: 49)
2. Jodoh telah diatur oleh Allah
Baca Juga: Risau Tentang Jodoh? Yuk Baca 5 Ayat Alquran Tentang Jodoh
Ayat Al-Qur'an tentang jodoh yang pertama adalah surat Ar-Rum Ayat 21. Dalam surat Ar-Rum Ayat 21 diterangkan bahwa Allah telah mengatur jodoh bagi setiap manusia.
Hal tersebut dilakukan dengan tujuan untuk mewujudkan ketent raman dan ketenangan dalam hidup.
"Di antara tanda-tanda kebesaran Allah dia telah menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kalian cenderung serta merasa tentram kepadanya. Allah menjadikan diantara kalian rasa kasih sayang. Sungguh dalam hal ini, terdapat tanda-tanda kebesaran Allah bagi kaum yang mau berfikir.(Ar-Rum:21).
3. Ayat Al-Qur'an untuk minta jodoh
Jodoh sudah diatur oleh Allah, maka berusahalah dan berdoa kepada Allah agar segera dipertemukan. Ayat Alquran berikut ini sekaligus menjadi doa memohon jodoh kepada Allah.
“Ya Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami pasangan dan keturunan dari kalangan kami sebagai penenang hati.” (Al-furqan: 74).
Berita Terkait
-
Risau Tentang Jodoh? Yuk Baca 5 Ayat Alquran Tentang Jodoh
-
Kurangi Galau, Yuk Baca 5 Ayat Alquran Tentang Jodoh Agar Cepat Nikah
-
Musik Racun dan Haram, Uki Eks NOAH: Dengar Musik Hilangkan Ayat Al Quran, Bikin Frustasi
-
Jangan Sampai Nyesel, Ini Cara-cara dari Buya Yahya Saat Mencari Jodoh di Medsos
-
Sulit Dapatkan Jodoh, Ini Ayat Alquran yang Wajib Dibaca
Terpopuler
- Gesit dan Irit, 5 Rekomendasi Mobil Mungil Mulai Rp 40 Jutaan untuk Pemula
- Pemain Keturunan Rp52,14 Miliar Follow Timnas Indonesia: Saya Sudah Bicara dengan Pelatih Kepala
- Lupakan Vario! 5 Rekomendasi Motor Gagah Harganya Jauh Lebih Murah, Tenaganya Bikin Ketagihan
- 1 Detik Main di Europa League, Dean James Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia
- 3 Rekomendasi HP Murah Samsung RAM Besar 8 GB Memori 256 GB, Harga Cuma Rp 2 Jutaan
Pilihan
-
Transparansi Adalah Juara Sejati: Mewujudkan Sepak Bola yang Jujur Lewat Piala Presiden 2025
-
Ferarri Kapten! Ini Daftar Starting XI Timnas Indonesia U-23 vs Brunei
-
Utang RI Membengkak, Sri Mulyani Tetap Santai: Masih Prudent dan Terukur
-
Flexing Barang Mewah Bisa Bikin Anda 'Disapa' Petugas Pajak!
-
Dulu Dicibir, Keputusan Elkan Baggott Tolak Timnas Indonesia Kini Banjir Pujian
Terkini
-
Biopori jadi Senjata Rahasia Bantul Lawan Sampah? Sanksi Menanti ASN yang Melanggar
-
Ironi Yogyakarta: Kota Pendidikan dan Pariwisata Dilanda PHK, Pemerintah Akui Job Fair Tak Efektif?
-
Jokowi Dipolisikan Rismon Sianipar soal Ucapan di Dies Natalis UGM 2017? Polda DIY Bilang Begini
-
Haji Jalur Laut: Mimpi atau Ilusi? Kemenag DIY Ungkap Fakta Terkini
-
Beras Oplosan Gegerkan Pasar, Bagaimana Nasib Beras Makan Bergizi Gratis?