SuaraJogja.id - Sebuah video yang menunjukkan isi nasi bungkus milik karyawan pabrik yang didapat dari tempat kerjanya viral di media sosial.
"Mau tahu nggak anak pabrik kalau lembur dapat makan apa?" tulis wanita dalam videonya, seperti dilansir dari akun TikTok @illa_liliyana96.
Ketika bungkusan terbuka, tampak nasi putih dilengkap dengan sayur terong dimasak sambal dan juga telur ayam bulat.
"Anak pabrik, 12 jam kerja per hari," lanjutnya di kolom deskripsi sembari terus menyorot isian nasi bungkus yang didapatnya.
Baca Juga: Jangan Keseringan Lembur, Bisa Terkena Stroke Hingga Kematian
Tanggapan warganet
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka menyoroti isi nasi bungkus tersebut dan mengingatkan karyawan pabrik itu untuk selalu bersyukur.
"Kurangi mengeluh banyak bersyukur," ujar salah seorang warganet.
"Alhamdulillah itu mah, lah kami lembur makan nggak dikasih," sahut warganet lain.
"Bersyukur banget, enak itu. Aku kerja di pabrik rokok nggak dapat makan cuma dapat teh bening," tulis salah satu waragnet.
Baca Juga: Viral Buruh Bongkar Jatah Lembur di Pabrik, Netizen: Kurangi Mengeluh, Banyak Bersyukur
"Ya Allah nikmat banget kalau kita pandai bersyukur," ujar warganet lain.
"Bersyukur banget itu mah, di pabrik saya kerja 12 jam nggak dapat makan, minum beli sendiri-sendiri," komentar salah seorang warganet.
"Gue lembur nggak dikasih makan," sahut warganet lain.
Berita Terkait
-
Penikmat Manis Merapat! Ini 4 Cafe Dessert di Jogja yang Enak dan Aesthetic
-
Cerdas dalam Berkendara Lewat Buku Jangan Panik! Edisi 4
-
Sebut 20 % Dana Pemerintah buat Bahan Baku Makan Bergizi Gratis, Mendes Yandri: Jangan sampai Desa Cuma jadi Penonton
-
KKP dan Kemendes PDTT Kerja Sama Bangun Desa Agar Bisa Hasilkan Ikan untuk Makan Bergizi Gratis
-
Hukum Sendawa di Depan Orang Lain Menurut Aturan Islam
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
Terkini
-
Bawaslu Sleman Dalami Laporan Politik Uang di Seyegan, 3 Orang Dilaporkan
-
Pemkab Bantul Siapkan Data Anak Sekolah untuk Program Makan Bergizi
-
Ibunda Mary Jane Sambut Hangat Kabar Anaknya Segera Pulang
-
Mahasiswa UNY Berhasil Sulap Limbah Sampah Jadi Suplemen Tanaman
-
DMFI Bareng Shaggydog Serukan Larangan Peredaran Daging Anjing, Pemda DIY Siapkan Perda