SuaraJogja.id - Aksi seorang pemotor melewati jembatan yang dibawahnya terdapat arus sungai nan deras viral di media sosial.
Dikutip dari @doa_muslimah, sebuah video yang diunggah menunjukkan aksi nekat seorang pemotor yang tengah mengabadikan saat melewati sebuah jembatan.
Aksinya tersebut mencuri perhatian lantaran jembatan yang dilewati hanya merupakan jembatan gantung berbahan kayu. Sementara di bawahnya terlihat sungai mengalir dengan deras.
Video aksi nekat pemotor tersebut pun sukses membuat para netizen yang melihat merinding hingga deg-degan.
Baca Juga: Nekat! Pemotor Terobos Tol Semanggi Tanpa Helm, Ngaku Hendak Ke Karawang
"ini gw jalan kaki aja ga berani lewat apalagi naik motor," kata nan****
"Bisa-bisanya sambil pegang hp videoin," tulis ani****
"Ga berani lewat," kata ria*****
"Yang nonton gemeteran," kata ko******
"ni yg naik motor dan yg mbonceng kok msh sempet2nya ya bikin vidoe hadeuuuhh Sy aja ngeliatnya dag dig dug," kata set******
Baca Juga: Top 5 SuaraJakarta: UMP DKI Jakarta 2022, Pemotor Tewas Korban Tabrak Lari
"aeilah...pake nengok kanan kiri lagi..bkin deg2an," kata dik*****
Berita Terkait
-
Kamera HP Android Bikin Ariel Noah Dikira Parto, Samsung Tawarkan Galaxy S24 Ultra
-
Viral Potret Ariel Noah Dicap Mirip Parto, Merek HP-nya Jadi Sorotan
-
Guru Honorer Pecah Tangis usai Lulus PNS, Dulu Belasan Tahun Digaji Cuma Ratusan Ribu
-
Zulhas Kunjungi Jokowi, Dokter Tifa Lontarkan Sindiran Telak: Takut?
-
Viral! Cara Mudah Bikin Video Transformasi Venom di TikTok Pakai AI
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Warga Cerme Kulon Progo Kembangkan Biofarmaka Jadi Produk Herbal
-
Jogja Uji Coba Program Makan Siang Gratis, Mahasiswa Perhotelan Siap Diterjunkan ke Sekolah
-
Masih Ada Bangunan Masjid Berdiri di Area Proyek Tol Jogja-Solo-YIA, Begini Penjelasan Kontraktor
-
Penemuan Mayat di Ring Road Kentungan Sleman Ternyata Korban Tabrak Lari, Polisi Amankan Dua Pelaku
-
Amankan Lima Terduga Pelaku Pembacokan di Jambusari, Polisi Pastikan Sleman Tetap Kondusif