Scroll untuk membaca artikel
Pebriansyah Ariefana
Selasa, 21 Desember 2021 | 12:19 WIB
Garuda Pancasila. [BPIP.go.id]

SuaraJogja.id - Daftar lagu daerah Indonesia terlengkap. Anda pun bisa mengetahui lirik lagu daerah Indonesia. Lagu daerah salah satu bentuk karya seni yang ada pada tiap wilayah salah satunya adalah lagu daerah.

Semua daerah di Indonesia dari sabang sampai merauke pasti memiliki lagu daerah yang unik dan memiliki ciri khas sendiri-sendiri tiap daerah.

Lagu daerah mempunyai jenis yang ide penciptaannya berdasarkan atas budaya dan adat istiadat dari suatu daerah tertentu.

Berikut ini kumpulan lagu daerah Indonesia terpopuler:

Baca Juga: 10 Daftar Lagu Daerah di Indonesia Lengkap dengan Asal dan Liriknya

1. Bengawan Solo

Lagu daerah yang pertama adalah Bengawan Solo. Sesuai namanya lagu daerah ini berasal dari Solo Jawa Tengah yang diciptakan oleh seorang seniman bernama Gesang. Berikut ini lirik lagunya.

Bengawan Solo

Riwayatmu ini

Sedari dulu jadi

Baca Juga: Sejarah Kabupaten Ngawi Mulai dari Aliran Sungai Bengawan Solo

Perhatian insani

Load More