SuaraJogja.id - Alat musik melodis merupakan alat musik yang menghasilkan nada dan mengatur sebuah nada dalam sebuah lagu. Melodi sendiri tersusun dari beberapa nada seperti nada tinggi, rendah, pola nada dan harga nada kemudian membentuk sebuah lagu.
Alat musik melodis ini menghasilkan notasi, atau bisa juga diartikan bahwa alat musik melodis merupakan alat musik yang memiliki irama. Notasi yang dihasilkan oleh alat musik melodis seperti ‘do – re – mi – fa – sol – la – si – do’.
Ingin tahu apa saja musik melodis yang tergolong tradisioal? Simak ulasannya berikut ini yang dirangkum dari berbagai sumber.
Adapun alat musik tradisional yang tergolong dalam jenis tradisional adalah sebagai berikut:
Baca Juga: 10 Daftar Alat Musik Pukul Tradisional di Pulau Sumatera, Garantung hingga Gonrang
1. Bonang
Merupakan salah satu alat musik bagian dari gamelan. Bentuk dari alat musik ini bulat dan memiliki benjolan kecil di atasnya. Bonang sendiri terbuat dari logam atau perunggu. Cara memainkannya adalah dengan cara memukulnya menggunakan alat yang dinamakan tabuh.
Alat musik ini termasuk ke dalam alat musik melodis, biasanya bonang akan menghasilkan nada – nada dengan not yang khas. Bonang sering digunakan sebagai alat musik penuntun dan pembawa melodi pokok atau mengatasi pola nada yang akan datang.
2. Talempong
Merupakan alat musik yang berasal dari Minangkabau dan bentuknya hampir serupa dengan perangkat gamelan. Alat musik ini dimainkan pada acara penting serta sebagai pengiring pada tari piring, tari pasambahan, atau biasanya digunakan untuk menyambut tamu istimewa.
Pemain alat musik talempong ini mesti jeli, karena pemain akan ditutut memukul 5 buah alat musik yang telah disusun rapi berbaris dengan nada yang berbeda – beda. Talempong sendiri merupakan alat musik tradisional yang serupa dengan bonang.
Baca Juga: 10 Daftar Alat Musik Pukul Tradisional di Pulau Sumatera
3. Kecapi
Berita Terkait
-
Sihir di Balik Piringan Hitam, Bagaimana Bisa Menghasilkan Musik?
-
Sosok Bejo Sandy: Melestarikan Rinding Malang sebagai Warisan Seni dan Budaya
-
8 Idol K-Pop yang Memiliki Bakat Memainkan Alat Musik, Ada Idolamu?
-
Mengenalkan Alat Musik Lewat Cerita dalam Buku Bertajuk Seruling yang Tertinggal
-
Yamaha Luncurkan Produk untuk Pasar Musisi dan Kreator Konten
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan