SuaraJogja.id - Selain pergi liburan mengunjungi berbagai destinasi wisata, selanjutnya apa yang akan kamu lakukan bersama keluarga selama libur lebaran tahun ini? Kamu bisa mencoba menonton film bersama keluarga.
Selain menambah kedekatan antara anggota keluarga, menonton film bisa menjadi salah satu solusi hiburan yang menyenangkan di kala menghabiskan waktu libur lebaran di rumah.
Dilansir SuaraJogja.id dari akun Twitter @HabisNontonFilm, berikut 5 rekomendasi film yang cocok ditonton bareng keluarga di rumah saat menghabiskan libur lebaran lengkap dengan jadwal tayangnya.
1. Alya: The Daughter of War
Baca Juga: Film Kuntilanak 3: Persepsi Baru Film Hantu di Indonesia
Film asal Turki yang dirilis pada 2017 ini mengisahkan pertemuan antara seorang prajurit Turki dengan gadis kecil asal Korea Selatan bernama Ayla.
Ayla: The Daughter of War memang diangkat dari kisah nyata seorang sersan Turki yang ditugaskan untuk membantu peperangan saudara di Korea Selatan pada 1950.
Film ini merupakan karya sutradara Can Ulkay yang diproduksi oleh Warner Bros.
Jadwal tayang: Minggu, 1 Mei 2022 pukul 22.00 WIB di Trans 7
2. Stand by Me
Baca Juga: Film 500 Days of Summer, Berceritalah pada Orang Lain saat Patah Hati
Film yang dirilis tahun 2020 ini, menampilkan perjalanan waktu yang dilakukan Nobita ke masa depan dengan Doraemon.
Berita Terkait
-
Selama Libur Lebaran, Malioboro Bakal Disemprot Desinfektan Selama Sejam
-
Seperti di Indonesia, Begini Potret Mudik Lebaran Warga Bangladesh
-
Kisah Mufti Aqliya: Dulu Diejek Gendut, Lalu Nekat Lakukan Diet Ketat Hingga Miliki Tubuh Terlalu Kurus
-
Film Kuntilanak 3: Persepsi Baru Film Hantu di Indonesia
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
70 Persen SD di Sleman Memprihatinkan, Warisan Orde Baru Jadi Biang Kerok?
-
SDN Kledokan Ambruk: Sleman Gelontorkan Rp350 Juta, Rangka Atap Diganti Baja Ringan
-
Demokrasi Mahal? Golkar Usul Reformasi Sistem Pemilu ke Prabowo, Ini Alasannya
-
Cuaca Ekstrem Hantui Jogja, Kapan Berakhir? Ini Kata BMKG
-
Parkir Abu Bakar Ali Mulai Dipagar 1 Juni, Jukir dan Pedagang harus Mulai Direlokasi