SuaraJogja.id - Anda perlu tahu cara reset oli trip NMax. Oli trip NMax ini merupakan fungsi indikator yang muncul di panel speedometer yang menampilkan tanda keharusan ganti oli.
Indikator ini akan berkedip setiap 1000 km pertama. Selanjutnya 4000 km.
Yamaha NMAX pertama kali diluncurkan 7 Februari 2015.
Yamaha NMAX merupakan skuter yang bertransmisi otomatis yang diproduksi oleh Yamaha di Indonesia sejak tahun 2015.
Baca Juga: Pengertian Kode Pada Oli, SAE, Jaso dan API
Yamaha NMAX berada di Indonesia dan sudah diekspor ke berbagai negara sebagai model skuter global Yamaha.
Berikut ini cara reset oli trip NMax:
Pertama, tekan tombol Select yang ada pada panel tersebut hingga menemukan tulisan Oli Trip yang berkedip.
Kedua, tekan tombol Reset selama kurang lebih tiga detik hingga angka pada Oli Trip berubah menjadi 0.
Ketiga, kini indikator Oli Trip Anda tak akan berkedip sebelum waktunya penggantian oli selanjutnya.
Baca Juga: Potret Bentuk Jok Yamaha NMAX Sudah Tak Karuan, Hewan Ini Jadi Penyebabnya
Dampak telat ganti oli:
Berita Terkait
-
Kenali Ciri Motor Matic Kehabisan Oli Mesin, Jangan Disepelekan
-
Federal Oil Gelar Ganti Oli Gratis untuk Sepeda Motor Terdampak Banjir
-
4 Rekomendasi Oli Transmisi Manual Terbaik, Jangan Salah Pilih!
-
Tips Perawatan Sepeda Motor Usai Terendam Banjir
-
Perpaduan NMAX Turbo dengan Grand Filano, Intip Pesona Yamaha Avenue Hybrid 2025
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Rayakan 270 Tahun Berdirinya DIY, Ratusan Sekolah di Jogja Nabuh Gamelan Serempak
-
Luas Masa Tanam Kedua Turun Drastis, Dinas Pertanian Gunungkidul Sebut Karena Persoalan Air
-
Apresiasi Pemberian Bonus Hari Raya ke Ojol dan Kurir Online, Pakar UGM Soroti Soal Pengawasan Regulasi
-
Polisi Temukan Terduga Pelaku Pembakaran Gerbong KA di Stasiun Yogyakarta, Ini Motifnya
-
Terungkap! Satpam Salah Satu SMA di Sleman Terlibat Jaringan Penyuplai Senpi ke KKB