SuaraJogja.id - Pasangan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthi dengan mulus melewati babak pertama Japan Open setelah mengalahkan ganda nomor dua dunia. Sementara itu, Kiky Saputri membuat geger publik gara-gara menyebut ingin menjadi istri Prabowo dan menemaninya berjuang. Tak hanya itu, terkait rekosntruksi pembunuhan Brigadir J, disebut-sebut bahwa adegan banyak yang hilang, tetapi Mahfud MD mengakui sudah benar.
Di sisi lain, puluhan calon penumpang KA di Stasiun Tugu batal berangkat karena booster jadi syarat perjalanan. Selain itu, seorang pemuda Bantul nekat mencuri kendaraaan milik pengemudi taksi online. Simak di bawah ini lima berita SuaraJogja.id paling banyak dibaca pada rabu (31/8/2022) kemarin:
1. Kandaskan Ganda Nomor Dua Dunia, Pasangan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthi Lewati Babak Pertama Japan Open dengan Mulus
Pasangan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin memenangi babak pertama Japan Open 2022 dengan mengalahkan wakil tuan rumah sekaligus ganda putra peringkat dua dunia, Takuro Hoki/Yugo Kobayashi di Osaka, Rabu.
Baca Juga: Momen Kuat Ma'ruf Kepergok Ketawa Ngakak Saat Rekonstruksi Pembunuhan Brigadir J
Meski menghadapi lawan berat, pasangan berjuluk The Babies itu mampu mendulang kemenangan dua gim langsung 21-14, 21-17 pada pertandingan yang menjadi pertemuan perdana mereka.
2. Dulu Pengin Masuk DPR, Kini Kiky Saputri Mimpi Jadi Istri Prabowo: Mau Nemenin Berjuang
Komika Kiky Saputri tak henti-hentinya menciptakan gurauan yang berbau politik sampai mengatakan ingin menjadi istri Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto. Di balik itu, ternyata dulunya Kiky Saputri memang memiliki cita-cita menjadi presiden atau berkarier di dunia politik.
Keinginan itu ia ungkapkan kala diwawancarai Gofar Hilman dan Marianne Rumantir dalam video yang diunggah kanal YouTube TS Media pada Selasa (30/8/2022). Mulanya, Kiky Saputri mengaku ingin melanjutkan pendidikan ke jenjang kuliah S2 supaya bisa menjadi dosen.
Baca Juga: Ternyata Ferdy Sambo Menyangkal Ikut Menembak Brigadir Yosua saat Rekonstruksi
Berita Terkait
-
Inul Daratista Kenang Jasa Titiek Puspa, dari Kasih Kerjaan Hingga Bantu Cicilan Rumah Rp 285 Juta
-
Kiky Saputri Kenang Tawa dan Momen Terakhir Bareng Titiek Puspa: Merinding!
-
Terinspirasi Shandy Purnamasari, Kiky Saputri Bakal Polisikan Orang yang Sumpahi Mati Anaknya
-
7 Artis Kena Body Shaming Saat Hamil, Siti Badriah Dibilang Kudisan
-
Ramai Aksi Tolak RUU TNI, Publik Tagih Janji Kiky Saputri yang Ngaku Berjuang dari Dalam
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat
-
Guru Besar UGM: Hapus Kuota Impor AS? Petani Lokal Bisa Mati Kutu