Scroll untuk membaca artikel
Eleonora PEW
Selasa, 10 Januari 2023 | 07:42 WIB
Tempat Makan Olahan Daging Sapi di Jogja. (Instagram/yogyakulineran/sopgajah.seyegan)

Salah satu tempat makan dengan olahan daging sapi di Jogja adalah soto daging sapi Pak Ngadiran. Soto daging ini menjadi salah satu kuliner yang legendaris karena dibuka sejak tahun 1991. Irisan daging bercampur dengan kuahnya yang gurih membuat soto ini sangat lezat. 

Kamu dapat memilih isian pendamping saat menikmati soto daging ini, kamu bisa menambah iso goreng, tempe goreng dan babat goreng yang menambah soto makin lezat. 

4. Oseng-oseng Mercon daging sapi

Jika kamu pecinta makanan pedas, kamu bisa mencoba kuliner oseng-oseng mercon daging sapi yang sangat terkenal jadi salah satu makanan di Jogja. Daging sapi diolah bersama dengan bumbu pedas yang menggugah selera. 

Baca Juga: 4 Kuliner Unik di Alun-Alun Selatan Jogja, Camilan Lezat dan Harga Murah

Oseng-oseng mercon ini kini bisa dijadikan salah satu oleh-oleh khas Jogja karena rasanya yang cukup unik. 

Nah, sekarang sudah tahu kan tempat makan olahan daging sapi di Jogja dengan cita rasa yang lezat. 

Kontributor : Dinar Oktarini

Load More