SuaraJogja.id - Momen Ramadhan hingga Idul Fitri menjadi ajang tepat untuk bersilaturahmi bersama keluarga maupun rekan. Banyak orang yang memanfaatkan bulan Ramadhan untuk menghelat kegiatan buka bersama untuk berbincang santai atau bahkan reuni.
The Phoenix Hotel dan Grand Mercure ikut menyemarakkan Ramadhan 2023 dengan terus berinovasi memberikan sajian spesial dan menarik untuk buka puasa. Mulai tanggal 22 Maret sampai dengan 21 April 2023, para tamu bisa menikmati aneka hidangan nikmat tersebut untuk berbuka puasa.
Penawaran pilihan buka puasa all you can eat ini mulai pukul 17.00 WIB sampai dengan 21.00 WIB bertempat di Paprika Restoran yang terletak di lantai lobi The Phoenix Hotel Yogyakarta dan Purple Restaurant yang terletak di lantai 8, Grand Mercure Yogyakarta.
Grand Mercure dan The Phoenix Hotel Yogyakarta menghadirkan makan malam prasmanan spesial ini disajikan dengan berbagai macam aneka jajan pasar, kolak, es, gorengan, sup, soto, dan makanan lainnya. Dibanderol dengan harga Rp150 ribu nett per orang untuk makan sepuasnya.
Baca Juga: 4 Inspirasi Menu Ikan Laut Rempah Untuk Sahur dan Buka Puasa: Lezat Juga Kaya Nutrisi
Sementara itu, paket Ramadhan di The Phoenix Hotel Yogyakarta bertema "Egypt Ramadhan", sedangkan Grand Mercure dan Ibis Yogyakarta Adisucipto mengusung tema "Safari Ramadhan". Beragam makanan western, middle east, dan tradisional dengan resep spesial lengkap disajikan mulai dari hidangan pembuka hingga penutup.
Untuk rincian menu lengkap dan reservasi di The Phoenix Hotel Yogyakarta, dapat langsung menghubungi via direct message instagram phoenixhotelyogyakarta. Sedangkan di Grand Mercure dan Ibis Yogyakarta Adisucipto, dapat langsung menghubung lewat direct message via instagram grandmercureyogya dan ibisyogyakartaadisucipto.
Berita Terkait
-
Cerita Pilu Angelina Sondakh Rawat Ibunya yang Sakit Demensia, Ketakutan saat Lihat Matahari
-
Mudah Dihafal! Bacaan Doa Buka Puasa 11 Muharram Latin & Artinya
-
Bacaan Doa Buka Puasa Tasua dan Asyura Sekaligus Qadha Ramadhan Lengkap
-
3 Teks Doa Buka Puasa Dzulhijjah Hari Ini, Perhatikan Perbedaannya!
-
Bacaan Niat Puasa Ayyamul Bidh Mei, Jangan Lupa Baca Malam Ini
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Sayur dan Susu masih Jadi Tantangan, Program Makan Siang Gratis di Bantul Dievaluasi
-
Bupati Sunaryanta Meradang, ASN Selingkuh yang Ia Pecat Aktif Kerja Lagi
-
Data Pemilih Disabilitas Tak Akurat, Pilkada 2024 Terancam Tak Ramah Inklusi
-
Fadli Zon: Indonesia Tak Boleh Lengah Usai Reog, Kebaya, dan Kolintang Diakui UNESCO
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas, BRI Hadir di OPPO Run 2024