SuaraJogja.id - Ganjar Pranowo resmi mendaftarkan diri sebagai capres didampingi cawapresnya Mahfud MD ke KPU, Kamis (19/10/2023) siang ini.
Ganjar Pranowo diketahui sebelum maju dalam ajang Pilpres 2024 merupakan Gubernur Jawa Tengah selama dua periode.
Berikut ini beberapa fakta menarik Ganjar Pranowo yang jarang diketahui
1. Asal dan Identitas Ganjar Pranowo
Baca Juga: Kenal Mahfud MD Sejak Lama, Mardiono PPP Yakin Bisa Menang Bersama Ganjar di Pilpres 2024
Ganjar Pranowo dilahirkan pada tanggal 28 Oktober 1968 di desa lereng Gunung Lawu, Karanganyar, Jawa Tengah.
Ayah Ganjar bernama S.Pamudji dan Ibunya bernama Sri Suparni. Ganjar merupakan anak kelima dari enam bersaudara. Nama-nama saudaranya yaitu Pri Kuntadi, Pri Pambudi Teguh, Joko Prasetyo, Prasetyowati, dan Nur Hidayati.
Ayah Ganjar berprofesi sebagai polisi dan sempat ditugaskan untuk mengikuti operasi penumpasan PPRI atau Permesta.
2. Memiliki Nama Asli Ganjar Sungkowo
Siapa sangka, mantan Gubernur Jawa Tengah selama dua periode sejak tahun 2013 ini ternyata memiliki nama asli Ganjar Sungkowo. Nama tersebut berarti ganjaran dari kesusahan atau kesedihan.
Akan tetapi, saat Ganjar akan memasuki sekolah dasar, nama Sungkowo kemudian diubah menjadi Pranowo oleh orang tua Ganjar. Hal tersebut disebabkan karena rasa takut dari kedua orang tua Ganjar mengenai arti dari nama Sungkowo tersebut yang akan selalu termanifestasi dalam kehidupan Ganjar kelak.
Berita Terkait
-
Kongres PDIP Terus Ditunda, Ganjar Pranowo Ungkap Alasan 'Hari Baik', Tapi Ada Apa Sebenarnya?
-
Ganjar: Nggak Boleh Ada Matahari Kembar, Nanti Pemimpinnya Bingung, Anak Buahnya Bingung
-
Ganjar Pranowo: Tren Suara dari Bawah Masih Menginginkan Megawati Jadi Ketua Umum PDIP Lagi
-
Buntut Dukung Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di Pilpres, Cak Lontong Kehilangan Banyak Job
-
Cak Lontong Kehilangan Banyak Job Buntut Dukung Ganjar Pranowo dan Mahfud MD Saat Pilpres
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Kiper Berdarah Belanda Klarifikasi Soal Patrick Kluivert: Fokus Pekerjaan Sendiri
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melesat Hampir Tembus Rp2 Juta/Gram
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
Terkini
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan
-
Tunggu Hasil Mediasi Mangkubumi, Warga RW 01 Lempuyangan Tolak Pengukuran Rumah PT KAI
-
Tak Puas dengan Pembuktian UGM, Massa TPUA Segera Sambangi Jokowi di Solo
-
Parkir ABA bakal Dibongkar, Sultan Pertanyakan Munculnya Pedagang Tapi Jukir Harus Diberdayakan
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara