SuaraJogja.id - JogjaROCKarta Festival 2019 sukses digelar pada Minggu, (3/11).
JogjaROCKarta 2019 yang memilih Stadion Kridosono sebagai arenanya ini menghadirkan momen-momen istimewa.
Penasaran apa saja?
Berikut Suara.com himpun tiga momen istimewa JogjaROCKarta Festival 2019.
Baca Juga: Tampil di JogjaROCKarta 2019, Extreme Menggoda Penonton
1. Nostalgia NTRL
NTRL menyapa para penonton JogjaROCKarta Festival 2019 pukul 17.55.
NTRL memboyong Bimo, mantan drummer mereka ke atas panggung.
NTRL feat Bimo penonton JogjaROCKarta 2019 bernostalgia dengan tembang-tembang lawas mereka.
Di tengah pertunjukkan, Eno pun hadir dan duduk di belakang set drum.
Baca Juga: Jamrud Manggung, Krisyanto dan Azis MS Malah 'Cekcok' di JogjaROCKarta 2019
Eno dan Bimo pun sempat tampil bersama dalam beberapa lagu.
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi Film Komedi Korea yang Wajib Ditonton, Dijamin Ngakak!
-
3 Film Korea yang Dibintangi Ryu Seung Ryong, Terbaru Ada Archers of Amazon
-
Konser Selebrasi Spektakuler RCTI 35 Bertabur Bintang, Ada Dewa 19 Hingga Jamrud
-
Line Up Fase Pertama The 90's Festival 2024 Terungkap, Ada Ronan Keating Hingga Slank
-
Cerita Suhartono Obati Caleg Stres: Kalah di Pemilu, Uang Habis Ditinggal Anak-Istri
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Bupati Sunaryanta Meradang, ASN Selingkuh yang Ia Pecat Aktif Kerja Lagi
-
Data Pemilih Disabilitas Tak Akurat, Pilkada 2024 Terancam Tak Ramah Inklusi
-
Fadli Zon: Indonesia Tak Boleh Lengah Usai Reog, Kebaya, dan Kolintang Diakui UNESCO
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon