SuaraJogja.id - Kunjungan Presiden Joko Widodo ke kawasan Titik Nol Yogyakarta pada Selasa (31/12/2019) menarik perhatian ribuan pengunjung lokal yang datang ke Malioboro.
Bahkan, kondisi yang semula tenang menjadi riuh ketika orang nomor satu di Indonesia tersebut menyapa masyarakat. Suasana yang kurang kondusif pun membuat banyak orang terhimpit saat berebut untuk bersalaman dengan Jokowi.
Salah satunya Sri Wagiyati, pedagang asal Bantul yang saat itu sedang menjajakan jajanan pasar. Hingga beberapa dagangannya terjatuh ke tanah dan terinjak orang yang berdesakan. Untungnya Jokowi melihat insiden tersebut dan menolong Sri dengan memberi sejumlah uang.
"Dagangan saya kan diinjak-injak, terus beliau bersalaman dengan saya, untuk memberikan ganti rugi," tuturnya kepada SuaraJogja.id, sambil memegangi salah satu kemasan dagangannya yang rusak.
Sri mengatakan, diberi uang sejumlah Rp250 ribu yang akan digunakannya untuk membeli modal.
"Saya bersyukur bisa bersalaman dengan presiden. Semoga inu berkah," sambungnya.
Selain sebagai pedagang asongan, Sri juga berjualan di pasar.
Momen tahun baru ini dibuatnya sebagai ladang rezeki. Jika keuntungan pada hari-hari biasanya hanya bisa mencapai Rp200 ribu - Rp300 ribu saja, musim liburan ini keuntungan dapat mencapai satu juta lebih, katanya.
Baca Juga: Rayakan Tahun Baru di Titik Nol, Jokowi Bakal Open House untuk Warga Jogja
Berita Terkait
-
Rayakan Tahun Baru di Titik Nol, Jokowi Bakal Open House untuk Warga Jogja
-
Secara Statistik, Anies Lebih Baik dari Jokowi saat Pimpin Jakarta
-
Adem! Prabowo Pamer Sketsa Bareng Jokowi di Instagram Jelang Tutup Tahun
-
Pedagang Kaus di Malioboro Senang Jokowi Tak Menawar dan Kasih Uang Lebih
-
Didampingi Kaesang, Jokowi Sapa Wisatawan di Titik Nol Kilometer Yogyakarta
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan