SuaraJogja.id - Penipuan terhadap driver ojol di Jogja kembali terjadi.
Dilansir dari grup GoJek Seputar Jogja, salah seorang driver bernama Fahmi Hadi mengaku jadi korban penipuan.
Ia bercerita mulanya mendapat orderan goshop dari salah seorang customer untuk membayar di sebuah layanan belanja online.
"bilang aja ke kasir swalayannya bilang aja mau bayar untuk bukalapak kasih kodenya, kasih kodenya ke kasirnya lalu bapak ambil setruknya antarkan ke alamat saya ya pak makasih," tulis custumer tersebut.
Baca Juga: Info dan Jadwal ARTJOG 2020, Pameran Seni di Jogja yang Pantang Dilewatkan
Tak berapa lama melakukan dua kali transaksi transfer, Fahmi kemudian memberikan konfirmasi ke customer. Namun saat dichat lewat aplikasi ojol customer tersebut tak membalas, hingga Fahmi menyadari telah jadi korban penipuan.
Berdasar dari unggahan struk yang didapat, Fahmi kehilangan uang sekitar Rp100 ribu setelah diminta transaksi oleh customernya tersebut.
"Healaaah kudu sabar tenan, susah dapat order malah kena tipu," ungkap Fahmi.
Netizen yang menyimak kisahnya itupun mengaku prihatin.
"Sabar mas," kata Dwii To.
Baca Juga: Tirtoadi Bakal Jadi Lokasi Junction Pertemuan 3 Jalur Tol Solo-Jogja-Bawen
"Kasihan tapi ya gimana ya mas," kata Mas Bejo.
Berita Terkait
-
Desa Wisata Bromonilan, Menikmati Sejuknya Udara khas Pedesaan di Jogja
-
Kapan Pemutihan Pajak Kendaraan Jogja Tahun 2025 Dibuka? Ini Info Tanggalnya
-
Gaji Rp18 Juta di Jakarta atau Rp9 Juta di Jogja? Pahami Dulu Biaya Hidup Kota Ini
-
5 Rekomendasi Mie Ayam Jogja Murah Seharga Kantong Mahasiswa
-
Pasar Literasi Jogja 2025: Memupuk Literasi, Menyemai Budaya Membaca
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Diikuti Ratusan Kuda Seharga Miliaran Rupiah, Keponakan Presiden Prabowo Gelar Pacuan Kuda di Jogja
-
'Beli Mercy Harga Becak': Mantan PMI Bangkit dari Nol, Kini Kuasai Pasar Kulit Lumpia Nasional
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI