SuaraJogja.id - Pada tanggal 13 April kemarin, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan RI Kabinet Indonesia Maju 2019-2024, Mohammad Mahfud atau yang dikenal dengan Mahfud MD berulang tahun.
Sosok yang dikenal sebagai seorang politisi, akademisi dan hakim ini beberapa kali menjabat jabatan strategis di Indonessia.
Saat ini, ia menjabat sebagai Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Republik Indonesia pada Kabinet Indonesia Maju periode 2019-2024. Mahfud MD dilantik sebagai Menkopolhukam oleh Presiden Joko Widodo pada 23 Oktober 2019.
Mahfud MD lahir di Kabupaten Sampang, Madura pada 13 Mei 1957. Tahun ini, usia guru besar ilmu hukum dan tata negara, Universitas Islam Indonesia ini genap berusia 63 tahun.
Baca Juga: Naik Rp 2.000, Harga Emas Antam Dibanderol Rp 910.000 per Gram
Ucapan selamat juga disampaikan berbagai kalangan baik secara langsung maupun tidak langsung kepada mahfud MD. salah satunya yakni akun Twitter resmi Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Republik indonesia.
"Selamat ulang tahun Bapak Menko Polhukam @mohmahfudmd. Semoga sehat selalu dan tetap dalam lindungan Allah SWT," tulis Kemenpolhukam melalui @PolhukamRI.
Cuitan dari akun Twitter @PolhukamRi ini mendapatkan respon yang beragam dari warganet. Tidak sedikit yang menyampaikan ucapan selamat kepada Mahfud MD. Namun, tidak jarang netizen menyampaikan opini dan masukan kepada doktor ilmu hukum dan tata negara Universitas Gadjah Mada tersebut.
"SELAMAT ULANG TAHUN PAK!! Semoga Pak Said Didu tidak lupa dengan HARI ULANG TAHUN BAPAK!!!!" tulis akun @RudyFarthuack.
Baca Juga: Tips Belanja Sayur Secara Online di Tengah Pembatasan Beraktivitas
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Jokowi Sebut Pertemuan Prabowo dan Megawati Langgar Etik Politik
-
Jokowi Larang Wartawan Foto Ijazah, Ponsel Dikumpulkan di Gerbang, Roy Suryo: Mirip Orde Baru
-
Jokowi Geram! Siap Laporkan Kasus Ijazah Palsu ke Polisi?
-
Rayakan 20 Tahun Keajaiban: Hong Kong Disneyland Siap Gelar The Most Magical Party of All
-
Ketika Isu Ijazah Palsu Jokowi Makin Menggema
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan