SuaraJogja.id - Pantai jadi salah satu opsi yang banyak dipilih wisatawan untuk menghabiskkan waktu liburan. Masing-masing pengelola pantai sudah pasti membuat peraturan yang wajib dipatuhi oleh wisatawan, salah satunya, mengenakan pakaian atau bikini.
Meski demikian, pada tahun 1960-an silam, gerakan bernama "free-beach" bermunculan dan pantai telanjang pun bermunculan di berbagai tempat.
Kampanye ini terus berlangsung hingga sekarang, didukung oleh para naturalis yang menginginkan pengalaman untuk menikmati alam dalam kondisi senatural mungkin alias telanjang.
Dilansir dari laman CNN Travel, beberapa pantai di berbagai belahan dunia rupanya telah melegalkan aksi telanjang di pantai ini.
Hal ini dapat dilihat dari papan tanda "clothing optional" atau yang berarti wisatawan bebas untuk memilih memakai baju maupun telanjang bulat.
Penasaran mana saja pantai yang mengizinkan pengunjungnya untuk berenang, berjemur, dan menghabiskan waktu sambil telanjang? Berikut beberapa diantaranya,
1. Black Beach, La Jolla, California
Pantai yang di California ini adalah satu-satunya pantai di Amerika Serikat yang melegalkan telanjang di pantai. Semenjak diterapkan 50 tahun lalu, Black Beach telah menjadi favorit banyak wisatawan untuk berjemur dan mendapatkan kulit kecokelatan.
2. Lady Bay Beach, Sydney, Australia
Baca Juga: Isu Krisis Pangan di Tengah Corona, Menteri Teten Masduki Buka Suara
Meski beberapa pantai di Australia tampaknya membolehkan aksi "clothing optional", pantai Lady Bay merupakan satu-satunya pantai yang secara resmi memperbolehkan para pengunjung untuk telanjang.
Tidak hanya itu, Lady Bay terletak di area yang terpencil meski berada di Sydney yang notabene merupakan kota besar.
3. Wreck Beach, Vancouver, Kanada
Pantai Wreck Beach yang terletak di Kanada tidak hanya pantai telanjang biasa, pantai yang berada di dekat University of British Columbia ini juga dinobatkan sebagai pantai telanjang terpanjang di dunia, dengan panjang mencapai 7,8 km.
Karena letaknya dekat dengan kampus, banyak mahasiswa maupun dosen kerap mengunjungi pantai telanjang ini sejak tahun 1970-an silam.
4. Red Beach, Kreta, Yunani
Berita Terkait
-
Jelang Dibuka, Pantai Ancol Dipasangi Pagar Pembatas
-
Jelang New Normal Gunungkidul, Pedagang di Pantai Kukup Tak Buru-buru Buka
-
Transisi New Normal, Pantai di Gunungkidul Bakal Batasi Pengunjung
-
Hari Ketiga Pencarian, Jasad Ebi Ditemukan 6 Mil dari TKP Pantai Karanghawu
-
Keren Banget, Lantai Karaoke Milik Inul Daratista Bak di Pantai Sungguhan
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Kisah Mahasiswa Yogyakarta: Ubah Hambatan Kerja Paruh Waktu Jadi Peluang Karier
-
Bantul Siaga! Puncak Musim Hujan 2026 Ancam Bencana Cuaca Ekstrem
-
Berkinerja Positif, BRI Raih 10 Prestasi Terbaik di Sepanjang Tahun 2025
-
Waspada! Ini 3 Titik Kemacetan Paling Parah di Yogyakarta Saat Malam Tahun Baru
-
Lestarikan Warisan Budaya Jawa, Royal Ambarrukmo Yogyakarta Hadirkan Jampi Pawukon bagi Para Tamu