SuaraJogja.id - Seiring dengan cuaca cerah dengan intensitas angin yang kencang, aktivitas bermain layangan pun kembali marak. Tidak hanya layangan biasa, kreatifitas masyarakat terlihat dari ragam bentuk layangan yang diterbangkan.
Salah satu yang menjadi viral di Twitter adalah layangan berbentuk keranda. Alat yang biasa digunakan untuk mengantar jenazah ke kuburan tersebut diduplikasi menajdi sebuah layangan yang bisa terbang tinggi.
"Tanyarl orang-orang sekarang aneh banget, bikin jantung nggak tenang ajaa," tulis akun @subtanyarl.
Tak kalah kreatif, unggahan tersebut mendapatkan beragam respon dari warganet. Sebagian besar turut menunjukkan layangan miliknya maupun layangan dengan bentuk tak lazim lainnya.
Baca Juga: Khawatir Dipakai Intel Asing, Mesir Larang Warga Main Layang-layang
"Buat reminder biar gak banyak numpuk dosa. kesian malaikat atid, bukunya udah penuh," tulis akun @hehehechacahehe dengan gambar bayi menangis memegang dada.
"Azab indosiar anjor. “Anakku pelit saat main layangan ketika meninggal kerandanya terbang.”," tulis akun @ZalJjh memarodikan judul sinetron tayangan televisi.
"Kaga kebayang nih kalo misalkan ngadu layangan siang-siang, dengan layanganya yang sama, udah gitu layanganya kembar 10. "woi liat tuh keranda lagi tauran"," tulis akun @gasukapedess.
Selain komentar-komentar yang unik dan menarik, warganet juga mengunggah beberapa layangan tak lazim lainnya. Seperti bentuk layangan yang menyerupai kuntilanak. Layangan berbentuk tokoh kartun Squidward, dan hingga layangan yang mencantumkan iklan galon dan gas.
Baca Juga: Marak Keluhkan Senar Layangan Sebabkan Pengendara Terluka, Ini Kata Polisi
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan