Scroll untuk membaca artikel
Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Rabu, 29 Juli 2020 | 06:56 WIB
Ilustrasi Rumah Tua. (Pixabay.com/NickTaylor2020)

SuaraJogja.id - Gara-gara dibagikan ke media sosial, identitas di SIM Jokowi justru mendatangkan beragam pertanyaan warganet. Rasa penasaran juga menghinggapi publik lantaran rumah di Semarang milik pengusaha terkaya se-Asia ambruk secara misterius.

Sementara itu, seorang warga Jogja dengan nama satu huruf "Y" membagikan cerita uniknya. Kabar mengherankan datang pula dari Gunungkidul, di mana garam super hanya dijual Rp2 ribu.

Tak hanya itu, video viral seorang polisi kaget dengan reaksi kocak pun menjadi bahan tawa warganet. Simak di bawah ini, ulasan lima berita terpopuler SuaraJogja.id pada Selasa (28/7/2020) kemarin:

1. SIM Jokowi Dipampang di Medsos, Pekerjaannya Jadi Sorotan

Baca Juga: Wahyu Purwanto Angkat Bicara, Dilarang Jokowi Jadi Cabup Gunungkidul

Berniat mengobati rasa penasaran warganet, Kaesang Pangarep, putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), mengungkap identitas ayahnya di SIM, mulai dari tanggal lahir hingga pekerjaan. Namun rupanya, rasa penasaran netizen tak seketika pergi begitu saja dan malah makin menjadi-jadi.

Mulanya, Minggu (26/7/2020) malam, sebuah pertanyaan dari Facebook viral di Twitter hingga mencuri perhatian Kaesang. Pertanyaan itu berbunyi, "Guys saya bingung, kalo presiden di KTP pekerjaannya apa ya?"

Baca selengkapnya

2. Punya Nama Unik Hanya Satu Huruf, Y Punya Cerita Kocak di Balik Namanya

Baca Juga: Bansos Beras Corona dari Jokowi di Gresik Diduga Dikorupsi

Load More