"Air terjun, kali, sawah, pegunungan atau pantai... pada akhirnya semua akan kembali menyadari betapa indahnya bercengkrama dengan alam ini," tulis Zaskia dalam unggahan lainnya.
Salah satu alasan Zaskia suka berkunjung ke tempat-tempat wisata alam adalah karena tidak ada kelas sosial untuk pengunjung.
Akhirnya, bukan barang mahal atau tingkat kekayaan yang menentukan seseorang bisa berkunjung ke tempat-tempat wisata alam, melainkan kekuatan fisik dan niat untuk menjangkau tempat itu.
Zaskia juga mengaku selalu mengenakan pakaian apa adanya untuk berwisata alam.
Baca Juga: Manfaatkan Lahan Kosong, AP I Wacanakan Pasar Rakyat di Atas Underpass YIA
Selain berkunjung ke pantai dan candi, Zaskia juga pernah berkunjung ke Wisata Kedung Pedut, Kulon Progo. Dua hari jelang melahirkan anak kelima, Zaskia menguatkan diri menemani anak-anaknya berkunjung ke wisata alam berupa aliran sungai tersebut.
Selama kehamilan anak kelimanya, pemain film Ayat-Ayat Cinta ini bahkan mengaku makin kuat. Sejak usia kandungan memasuki lima bulan, hasrat untuk berkunjung ke berbagai tempt wisata alam justru meningkat.
Berita Terkait
-
Dari Kaos Konser, Haykal Kamil Kini Sukses Jualan Baju Muslim
-
Kondisi Terkini Orangtua Haykal Kamil Usai Rumahnya Ambruk
-
Datangi The Nice Funtastic Park, Wisata Alam sekaligus Edukatif di Cianjur
-
Apa Bisnis Haykal Kamil Sekarang? Pernah Dipecat Zaskia Adya Mecca Perkara Terlalu Rajin
-
Zaskia Adya Mecca Pecat Haykal Kamil, Alasannya Tak Masuk Akal
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
UMKM Dapat Pesanan Ekspor, Tapi Tak Sanggup Produksi? Ini Biang Keroknya
-
Dari Mucikari Hingga Penjual Bayi, 11 Tersangka TPPO di Yogyakarta Diringkus
-
1.410 Personel Gabungan Kawal Ketat Pilkada Sleman 2024, 16 TPS Rawan jadi Fokus
-
Isu Sosial di Gunungkidul: Banyak Warga Merantau, Anak Tertitip, Berakhir Adopsi
-
Lapor via WA, Bawaslu Sleman Ciduk 6 Terduga Pelaku Politik Uang di Minggir