SuaraJogja.id - Aktris Amanda Manopo berniat membelikan kekasihnya Billy Syahputra sebuah motor trail.
Tapi bukannya senang, adik almarhum Olga Syahputra tersebut justru malah bingung.
Hal itu mengingat Amanda pernahmarah-marah saat tahu Billy Syahputra kecelakaan akibat mengendarai motor jenis serupa.
"Kamu marah-marah sama aku, tapi kamu mau beliin aku motor," kata Billy Syahputra saat ditemui di kawasan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Senin (31/8/2020) malam.
"Aku tuh bingung sama kamu ntar kamu baik, ntar kamu perhatian. Kamu aghh (raut wajah kesal sambil bercanda). Aku syuting dulu nanti ke sini lagi," sambungnya sembari bercanda kepada Amanda Manopo yang berada di sisinya.
Lebih jauh, Billy menyebut bahwa kemarahan Amanda Manopo sebetulnya mendasar. Dia mengatakan bahwa pacarnya itu sedang khawatir.
"Biasalah. Tahu nggak, gue kalau cerita sama dia 'Aku tuh kaya gini-gini, aku ngebut naik trail'. Dia jawab 'Aku nggak suka main kaya gitu' yah namanya juga anak laki," ucap Billy Syahputra.
"(Tapi dia jawab) 'Bukan (marah), karena aku sayang sama kamu' kata dia, 'Aku takut kamu kenapa-kenapa'. Jujur di depan kamera jangan bohong kamu," imbuhnya lagi.
Menanggapi itu, Amanda Manopo langsung menimpali. Dia bilang pernyataan Billy Syahputra termasuk rencana beli motor trail tidaklah benar.
Baca Juga: 4 Parpol Koalisi Dukung Sutrisna-Ardi di Pilkada Gunungkidul 2020
"Apaan sih dia mah emang suka kaya gitu-gitu. Nggak kok," tutur Amanda Manopo.
Hanya saja Billy Syahputra terus mencoba menggoda Amanda Manopo. Dia mengatakan bahwa seharusnya kekasihnya itu tidak usah membelikannya motor trail sebagai hadiah.
"Dia mah baik banget tau nemenin gue, perhatian. Sayang nggak usah dibeliin motor," goda Billy Syahputra.
Selanjutnya Amanda Manopo kembali menegaskan bahwa tidak pernah kepikiran kasih hadiah motor baru.
"Siapa yang mau beliin (motor)," tegas Amanda Manopo.
"Dosa yah kamu sendiri yang beliin kok, dosa loh. Aku bocorin nih, yah mau beliin motor gue kan jujur," timpal Billy Syahputra.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Buntut Keracunan Siswa, Pemkab Bantul Panggil Seluruh SPPG Cegah Insiden Serupa
-
Cuaca Ekstrem Ancam DIY: Dua Kabupaten Tetapkan Status Siaga
-
Di Samping Sang Ayah: Posisi Makam Raja PB XIII Terungkap, Simbol Keabadian Dinasti Mataram?
-
Jalur yang Dilewati Iring-iringan Jenazah PB XIII di Yogyakarta, Polda DIY Siapkan Pengamanan Ekstra
-
Tragedi Prambanan: Kereta Bangunkarta Tabrak Kendaraan, Palang Pintu Tak Berfungsi?