SuaraJogja.id - Tak berapa lama setelah bercerai dengan Meggy Wulandari, komedian Kiwil dikabarkan telah menikahi seorang wanita bernama Eva Belisima.
Sosok yang berasal dari Kalimantan itu diketahui merupakan seorang pengusaha.
Mengetahui kabar pernikahan Kiwil dan Eva, warganet penasaran dengan sosok wanita yang katanya seorang pengusaha tajir.
Nah, siapa sosok istri baru Kiwil? Berikut ini fakta mengenai Eva Belisima seperti dilansir dari Hops.id.
Baca Juga: Potret Eva Belisima, Pengusaha Asal Kalimantan yang Disebut Dinikahi Kiwil
Pengusaha
Eva diketahui adalah seorang pengusaha kaya asal Kalimantan. Meski belum diketahui secara detail usaha apa yang dijalaninya, namun dari jejak digital dan foto-foto yang diunggah Eva di akun instagramnya, Eva diduga memiliki usaha kelapa sawit di Kalimantan.
Bukan hanya seorang pengusaha, Eva juga merupakan seorang pedangdut. Ia juga pernah merilis album dangdut berjudul ‘Jagain Jodoh Orang’ dan beberapa lagu berbahasa daerah.
Eva punya alasan sendiri memilih dangdut sebagai jalur musiknya lantaran dangdut dianggap merakyat.
“Saya suka bersosialisasi sama masyarakat bawah, saya ingin karya saya disukai sama semua masyarakat Indonesia,”paparnya.
Baca Juga: Kiwil Dikabarkan Menikah Lagi, Istrinya Pengusaha Muda Asal Kalimantan
Pernah jadi presenter televisi
Berita Terkait
-
Harga Kelapa Bulat Mahal, Mendag: Banyak yang Ekspor!
-
Nilai Tukar Rupiah Loyo, Semangat Pengusaha Jangan Ikut-ikutan!
-
Lagi-Lagi Dibilang Murtad, Thalita Latief Murka: Saya Muslim Sejati!
-
Hanya Jualan Minyak Rambut, Wanita Berusia 30 Tahun Raup Cuan Rp 66 Miliar
-
Jarang Muncul di TV, Ini Kesibukan Kiwil Sekarang
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan