SuaraJogja.id - Penampilan Lyodra Ginting alias Lyodra Idol semakin sering disorot. Belakangan, penyanyi cantik ini membuat warganet takjub karena gayanya dinilai kian modis.
Pendapat itu dilontarkan setelah warganet melihat detail merek dan harga outfit Lyodra ketika tampil dalam ajang Anugerah Musik Indonesia (AMI) Awards 2020 pada 26 November 2020 lalu.
Lyodra tampak memesona dalam balutan dress mewah yang dipadukan dengan heels cantik saat tampil dalam acara AMI Awards 2020 kemarin. Heels Lyodra inilah yang belakangan cukup mencuri perhatian.
Menurut penelusuran akun Instagram @fashion.lyodraofficial, heels Lyodra kala itu adalah keluaran merek fesyen kenamaan Italia, Rene Caovilla. Alas kaki ini dibanderol dengan harga Rp21,9 juta atau hampir Rp22 juta.
Baca Juga: Lyodra Idol Cantik Fashionable saat Main Bowling, Warganet Malah Salfok Ini
Warganet pun langsung syok setelah mengetahui Lyodra memakai sepatu hak tinggi senilai puluhan juta tersebut. Pasalnya ini adalah salah satu barang fesyen Lyodra yang harganya sangat mahal.
"Makin ke sini, makin modis, makin ngeri juga harganya. Lancar ya Ly rejeki kau," ungkap seorang warganet.
"Outfit Lyodra sekarang ngeri ya bund, buat dompet makin menangis," celetuk warganet lain.
"Pantesan sepatunya gorgeous. Ternyata mahal. Totalitas ya, Bund @lyodraofficial," ujar warganet lainnya.
"Rp21 juta mulai aktif ya, Bund," imbuh warganet lain sambil menyertakan emoji menangis.
Baca Juga: Lyodra Idol Diadu dengan Gita KDI di HUT MNC Group ke-31
Tak seperti kebanyakan selebriti, Lyodra selama ini dikenal sebagai sosok yang cukup jarang tampil mengenakan barang branded nan mahal. Walau demikian, penampilan Lyodra tetap memukau dalam berbagai kesempatan.
Berita Terkait
-
Karier Randy Martin, Aktor Muda yang Sedang Santer Digosipkan dengan Lyodra
-
Lyodra Diduga Pacaran dengan Randy Martin, Tiara Andini Kena Sentil
-
Randy Martin dan Lyodra Diduga Pacaran, Stiker Ini jadi Bukti
-
Baru Nagita Slavina yang Pakai? Heels Unik Seharga Motor Curi Perhatian
-
Potret Menteri Pariwisata Widiyanti Wardhana di Akademi Militer: Pakai Seragam Loreng Tapi Tetap Modis Memikat
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon
-
Latihan Intensif Tak Berdampak, PSS Sleman Dipermalukan Tamunya PSBS Biak
-
Menteri Kebudayaan Buka Pekan Warisan Budaya Takbenda di Jogja, Optimisme Jadikan Kebudayaan Indonesia Mendunia
-
Penuhi Kebutuhan Kambing Secara Mandiri, Untoro-Wahyudi Luncurkan 1 Desa 1 Entrepreneur
-
Cari Properti di Surabaya, Cari Infonya di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya