SuaraJogja.id - Chocochip cookies termasuk camilan favorit banyak orang. Libura di rumah saja? Bagaimana kalau coba bikin kue kering ini?
Siapa sih yang bisa menolak legit dan renyahnya chocochip cookies? Camilan populer ini selalu menggoda bahkan hanya dari tampilannya saja. Kue ini juga sangat nikmat dimakan selagi hangat ataupun setelah disimpan.
Suara.com sudah merangkum resep chocochip cookies yang renyah dan nikmat lho! Resep ini dirangkum dari kanal YouTube Nino's Home dan sudah ditonton sebanyak lebih dari 1 juta kali. Yuk, simak resepnya.
Bahan:
Baca Juga: Mirip Snack Taro, Yuk Jualan Keripik Pelepah Pisang
- 120 gram mentega tawar
- 50 gram coklat hitam, potong-potong
- 100 gram chocolate chip
- 50 gram gula pasir
- 60 gram gula merah tua
- 1 sendok makan ekstrak vanili
- 1 butir telur
- 150 gram tepung serbaguna
- 1/2 sendok makan bubuk soda kue
Cara membuat:
- Campurkan mentega tawar, gula pasir dan gula merah tua, lalu aduk sampai rata.
- Tambahkan ekstrak vanili dan satu butir telur. Aduk hingga semua bahan tercampur.
- Ayak tepung terigu dan soda kue di atas adonan, kemudian aduk kembali hingga adonan tercampur rata.
- Masukkan cokelat hitam yang sudah dipotong dan chocochip ke dalam adonan, kemudian aduk kembali hingga semua coklat dan chocochip menyebar.
- Alasi loyang dengan baking papper, lalu ambil sedikit demi sedikit adonan menggunakan scoop es krim.
- Tempelkan chochip pada adonan kue supaya terlihat semakin cantik.
- Panggang chocochip cookies dengan suhu 190 derajat Celcius selama 12 menit.
- Chocochip Cookies siap dihidangkan.
Membuat chocochip cookies cukup mudah, kan? Kamu bisa menikmati secangkir kopi sembari memakan chocochip cookies buatanmu sendiri.
Berita Terkait
-
Resep Triple Choco Cake ala Nicky Tirta
-
Andalkan Resep Turun-Temurun dan Dikemas Kekinian, Wizz Sausage Masuk Top 10 Pasar Lokal Suara UMKM
-
Resep Praktis Martabak Telur untuk Camilan Keluarga
-
Cara Membuat Salted Egg Chicken di Rumah, Modal Rp 50 Ribu Bisa Buat 5 Porsi
-
Jessica Wongso Trauma Tawarkan Kopi Vietnam, Cara Bikinnya Ternyata Mudah
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon
-
Latihan Intensif Tak Berdampak, PSS Sleman Dipermalukan Tamunya PSBS Biak
-
Menteri Kebudayaan Buka Pekan Warisan Budaya Takbenda di Jogja, Optimisme Jadikan Kebudayaan Indonesia Mendunia
-
Penuhi Kebutuhan Kambing Secara Mandiri, Untoro-Wahyudi Luncurkan 1 Desa 1 Entrepreneur
-
Cari Properti di Surabaya, Cari Infonya di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya