SuaraJogja.id - Detik-detik mengerikan sambaran petir saat hujan deras disertai angin di Jogja terekam dalam sebuah video.
Dalam rekaman berdurasi 22 detik itu, terabadikan penampakan petir yang menyambar tepat di depan dekat dengan kamera.
Video tersebut diunggah ke Twitter oleh akun @Mas_im_im, Selasa (2/3/2021) siang, ketika hujan angin melanda.
Ia menambahkan keterangan bahwa kejadian dalam video berlangsung di perbatasan Jogja dan Magelang pada pukul 14.30 WIB.
Baca Juga: Dalam 5 Menit, Hujan Angin di Semanu Sebabkan Pohon Ambruk dan Atap Terbang
"Perbatasan jogja magelang, hari selasa 02-03-2021 jam 14.30," kicaunya.
Rekaman tersebut lantas diunggah ulang oleh berbagai akun, termasuk @merapi_uncover.
Terlihat angin berembus sangat kencang sampai terlihat arah gerakan air hujan dan lambaian berbagai tanaman dan spanduk serta tumbangnya sebuah papan.
TONTON VIDEONYA DI SINI.
Di tengah-tengah video, tampak kilatan cahaya dari langit. Bahkan, detik 11, yang mencuri perhatian warganet, menunjukkan petir tertangkap tepat di depan dekat dengan kamera.
Baca Juga: 4 Potret Artis saat Kebanjiran, Ada yang Santai Minum Kopi di Tengah Banjir
"Edaannn..detik 11.." komentar @Jay***.
Berita Terkait
-
Hujan Deras Masih Guyur Jakarta, Modifikasi Cuaca Masih Berlanjut
-
BMKG Sebut Jakarta dan Kota-kota Ini Bakal Diguyur Hujan, Waspada Petir!
-
Bikin Meleleh, Sikap Rafathar ke Rayyanza dan Lily saat Pesantren Kilat Banjir Pujian
-
Tips Aman Melewati Genangan Air Saat Hujan Deras
-
Ngeri! Banjir Terjang Perumahan Depok, Turap Longsor Jebolkan Rumah Warga!
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan
-
Tunggu Hasil Mediasi Mangkubumi, Warga RW 01 Lempuyangan Tolak Pengukuran Rumah PT KAI
-
Tak Puas dengan Pembuktian UGM, Massa TPUA Segera Sambangi Jokowi di Solo
-
Parkir ABA bakal Dibongkar, Sultan Pertanyakan Munculnya Pedagang Tapi Jukir Harus Diberdayakan
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara