SuaraJogja.id - Sebuah video seorang bule makan duren dengan cara barbar viral di media sosial. Hal tersebut seperti dibagikan melalui akun TikTok Scottsreality.
Saat itu pria bernama Scott ini menunjukkan durian Indonesia dan hendak memakannya. Alih-alih mengupas kulit yang berduri, Scott malah melakukan dengan cara barbar.
Ia menumbuk durian lengkap dengan kulit dan bijinya menggunakan ulekan batu. Buah tersebut ia tumbuk sampai benar-benar halus.
Setelah menumbuk beberapa saat akhirnya kulit, daging, dan biji durian itu pun halus. Tampak serangga menempel pada durian halus tersebut.
Baca Juga: Viral, Niat Hati ke Pantai Malah Temukan Surat Cinta Dalam Botol Yang Ditulis Tahun 2015
Pria ini kemudian mengambil durian tersebut dan membulatkannya. Ia mencoba menyantap durian halus tersebut.
Setekag menyantap satu gigitan ekspresinya langsung berubah dan mengatakan bahwa rasanya sangat tidak enak. Scott juga memberi penilaian 2 dari 10 untuk durian yang ia santap.
"Jangan coba ini di rumah! Jangan coba ini di rumah! Don't try this at home," tulisnya seperti dilansir dari Guideku.com.
Video ini kemudian menarik banyak perhatian warganet. Puluhan ribu komentar memenuhi unggahan ini.
"Ya iya lah nggak enak. Nggak lo kupas gitu, siapa juga yang doyan," komentar seorang warganet.
Baca Juga: Viral di TikTok Pertemuan Haru Sejoli Ini Berakhir Memalukan Gara-gara Kepleset
Warganet lain ikut berkomentar. "Sepertinya aku harus buka sekolah cara buka durian," ujar warganet ini.
Berita Terkait
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Diikuti Ratusan Kuda Seharga Miliaran Rupiah, Keponakan Presiden Prabowo Gelar Pacuan Kuda di Jogja
-
'Beli Mercy Harga Becak': Mantan PMI Bangkit dari Nol, Kini Kuasai Pasar Kulit Lumpia Nasional
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI