SuaraJogja.id - Disebarnya foto mesra Hotman Paris oleh Hotman Sitompul membuat sang "Bling Bling Laywer" buka suara.
Hotman Paris tak secara langsung menyebut nama Hotma Sitompul, tetapi ia mengungkap fakta di balik foto mesranya setelah Hotma Sitompul melontarkan tudingan sambil memperlihatkan foto mesra Hotman Paris dengan wanita lain.
Pengacara asal Toba Samosir ini mengaku tak takut dengan disebarkannya foto tersebut, apalagi, kata dia, itu bukan foto pelukan, melainkan tangkapan layar video dansa.
Tak cuma itu, Hotman Paris juga secara sengaja memperlihatkan video dansa dengan perempuan dari Italia.
Baca Juga: Kasus Penyerobotan Lahan Naik Tingkat, Hotman Paris Berharap Hotma Sitompul Jadi Tersangka
"Ini cewek dari Italia juga peluk romantis! Siapa takut? Kaciann video dansa di-screenshot dan disebarkan seolah olah foto pelukan. Inilah contoh orang tidak siap kalah apalagi sudah menuju ke arah umur 80 tahun. Ya maklumlah menjelang hari uzur kelakuan bisa jadi aneh-aneh!" tulis Hotman Paris.
Hotman Paris juga mengatakan bahwa ia sudah sering mengunggah sendiri foto pelukannya bersama wanita lain. Bahkan, tak jarang istrinya merekam secara langsung video dansa Hotman Paris dengan wanita lain.
"Biar kamu tahu ya Kek: Hotman malah sering posting sendiri foto pelukannya di Bali tapi yang anda sebarkan kebetulan bukan foto pelukan tapi video dansa yang di screenshot agar bisa dipakai untuk memfitnah seolah pelukan! Di bali bahkan istri Hotman yang videoin saat Hotman lagi dansa-dansa," imbuhnya.
Netizen yang melihat unggahan serta pengakuan Hotman Paris tersebut langsung heboh memberikan komentar.
"Jangan kasih kendor bang Hotman," tulis netizen.
Baca Juga: Soal Foto dengan Wanita Seksi, Hotman Paris Membela: Istri Sering Rekamnya
"Ati-ati om.. Ada yang udah kalah telak tapi nyerang privasi om," timpal yang lain.
Berita Terkait
-
Kasus Penyerobotan Lahan Naik Tingkat, Hotman Paris Berharap Hotma Sitompul Jadi Tersangka
-
Soal Foto dengan Wanita Seksi, Hotman Paris Membela: Istri Sering Rekamnya
-
Bakal Dipolisikan Hotma Sitompul, Hotman Paris: Jangan Banyak Bacot!
-
Jawab Serangan Hotma Soal Etik Advokat, Hotman Paris: Itukan Lagi Liburan
-
Foto Mesranya Dipertontonkan oleh Rival, Hotman Paris: Cemburu Ya, Kalah ya Kalah!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Termurah: Tahun Muda Banget, Harga Kisaran Rp90 Jutaan
- 5 Mobil Bekas 3 Baris Sekaliber Avanza tapi Jauh Lebih Nyaman, Kabin Lega, lho!
- 5 Rekomendasi Skincare Hanasui Untuk Usia 50 Tahun ke Atas: Wajah Cerah, Cuma Modal Rp20 Ribuan
- Infinix Hot 60i Resmi Debut, HP Murah Sejutaan Ini Bawa Memori 256 GB
- 5 Pilihan HP Xiaomi Termurah Rp1 Jutaan: Duet RAM GB dan Memori 256 GB, Performa Oke
Pilihan
-
Review Toyota Fortuner 2021 yang Jadi Alasan Kenapa Harus Membelinya
-
Harga Minyak Dunia Makin Anjlok Setelah Kondisi Perang Iran-Israel Kondusif
-
Info A1: Calvin Verdonk Batal Pindah ke FC Utrecht!
-
3 Rekomendasi Sepatu Lari Wanita Rp200 Ribuan, Performa Optimal Gaya Maksimal
-
AION UT Sudah Mulai Unjuk Gigi di Indonesia
Terkini
-
Hoki Liburan Sekolah! 3 Link Saldo DANA Kaget Ini Siap Tambah Cuan, Segera Klaim Sebelum Kehabisan!
-
57.000 Warga DIY Kehilangan Bansos BPJS, Imbas Data Baru Kemensos, Apa yang Terjadi?
-
Renovasi SDN Kledokan Usai Ambrol Dikebut, Targetkan Rampung Sebelum Liburan Sekolah Selesai
-
Kulon Progo Darurat HIV/AIDS, 71 Persen Kasus Menyerang Pria, Ini Langkah Pemerintah
-
20 Persen Minyak RI Terancam, Selat Hormuz Ditutup, Indonesia di Ambang Krisis Energi?