Pada kolom komentar, saking halusnya proses pengeditan video, banyak warganet yang terkecoh, mengira boneka robot Squid Game benar-benar diletakkan di Tugu Jogja.
"Awoakwoakwok Auto tobat pengendara bar2," tulis @3wayasiska.
"Tadi malem gue lewat sana gak ada patung," ungkap @dwi***.
"Kirain beneran," tambah @ref***.
Baca Juga: Jadi Aktris Korea Followers Terbanyak, 7 Fakta Jung Ho Yeon Pemain Squid Game
Di dalam Squid Game, boneka robot itu memiliki penampilan layaknya gadis kecil dengan rambut dikuncir dua dan berponi.
Tampil imut dilengkapi dress oranye, kaus kuning, sepatu hitam, dan kaus kaki putih panjang, boneka robot itu terkesan kejam di Squid Game.
Sebab, pada salah satu tantangan bernama "Lampu Merah, Lampu Hijau", para peserta diminta berlari sampai garis finish, tetapi harus berhenti ketika boneka robot memberi peringatan lampu merah. Jika terdeteksi ada pergerakan, maka peserta tersebut akan langsung ditembak.
TONTON VIDEONYA DI SINI.
Baca Juga: Ada Mode Squid Game di Game Fortnite
Berita Terkait
-
Terlalu Ringan, Jaksa Ajukan Banding Vonis Bintang Squid Game O Yeong-su
-
Dibanding Season 1, Squid Game 2 Lebih Sadis atau Lebih Emosional?
-
4 Drama Aksi Terbaik Wi Ha Joon yang Wajib Ditonton: Penuh Ketegangan!
-
Selamat! Squid Game 2 Raih Best Foreign Language Series di Critics Choice Awards
-
Jadi Serial Non-Inggris Paling Banyak Ditonton, The Trauma Code Salip Posisi Squid Game 2
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan