SuaraJogja.id - Foto jadul Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan anggota DPR RI Fadli Zon viral di media sosia. Dalam foto tersebut, mereka tengah berkumpul dengan para aktivis tahun 1994.
Menjadi viral di Instagram, unggahan mengenai foto jadul aktivis tahun 1994 ini diunggah oleh akun @perfectlifeid pada Senin (27/10/2021) lalu.
Berdasarkan caption unggahan, foto jadul aktivis ini diambil di Kota Bandung pada tahun 1994. Dalam foto ini, sejumlah mahasiswa yang juga adalah seorang aktivis seluruh Jawa nampak tengah berkumpul di Kota Bandung.
''Potret nostalgia, pertemuan para aktivis mahasiswa se-Jawa di Kota Bandung tahun 1994'' tulis caption unggahan @perfectlifeid.
Baca Juga: Anies Dideklarasikan Capres 2024, Bagaimana Respon PA 212?
Terlihat dari foto jadul ini, sejumlah wajah familiar yang kini telah terjun ke dunia politik Indonesia. Dua wajah familiar tersebut adalah sosok Anies Baswedan dan Fadli Zon. Dua politikus ini rupanya adalah seorang aktivis sebelum kemudian ke dunia politik.
Melihat sosok Anies Baswedan dan Fadli Zon di foto jadul ini, berbagai komentar lalu ditinggalkan oleh netizen usai unggahan tersebut menjadi viral di Instagram.
''Anies Baswedan dan Fadli Zon yang pojok kanan bawah sekarang masih akrab nggak ya?'' balas netizen.
''Zaman saat masih idealis, sekarang?'' komentar akun lainnya.
Baca Juga: Tak Beritahu Anies soal Dideklarasikan Jadi Capres, Relawan: Inisiatif Kami
''Dulu memang masih idealis, sekarang sudah lain,'' ungkap netizen.
''Pojok kanan paling bawah sudah jadi gubernur',' tulis netizen membalas.
Viral di Instagram, unggahan foto jadul aktivis tahun 1994 yang menunjukan sosok Anies Baswedan dan Fadli Zon ini telah mendapat lebih dari 2.000 likes dan ratusan komentar dari netizen.
Berita Terkait
-
Kompak Pakai Rompi 'JAKI', Pramono-Anies Blusukan Bareng di Cengkareng Jakbar
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Bukan Ajang Eksperimen, Anies Ngaku Gak Asal-asalan Dukung Pramono: Saya Kenal, Tahu Pikiran dan Rekam Jejaknya
-
Ikut Blusukan, Anies Senang Pramono Berkomitmen Mengembalikan Jakarta Plus dan Kota Kolaborasi
-
Sempat Jajan Telur Gulung, Pramono-Anies Kompak Pakai Rompi 'JAKI' saat Blusukan Bareng di Cengkareng Jakbar
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem
-
Seharga Rp7,4 Miliar, Dua Bus Listrik Trans Jogja Siap Beroperasi, Intip Penampakannya
-
Skandal Kredit Fiktif BRI Rp3,4 Miliar Berlanjut, Mantri di Patuk Gunungkidul Mulai Diperiksa
-
Pakar Ekonomi UMY Minta Pemerintah Kaji Ulang Terkait Rencana Kenaikan PPN 12 %
-
DIY Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana hingga 2 Januari 2025