SuaraJogja.id - Video pertarungan antara kucing oren dengan ular membuat takjub warganet sampai-sampai si kucing disamakan dengan Panji Petualang.
Sukses membuat ular ini kewalahan, aksi kucing oren jelas saja menimbulkan berbagai reaksi dari netizen.
Video aksi nekat kucing oren saat melawan sekeor ular ini diunggah oleh akun @funwithliaa dan menjadi viral di Instagram pada Senin (25/10/2021) lalu.
''Kucing oren selalu beda dari yang lain'' tulis caption unggahan tersebut.
Baca Juga: Ditonton 15 Juta Kali, Video Kucing Ini Bikin Warganet Ikutan Panik
Dalam video yang diunggah, tampak momen ketika seekor kucing oren sedang melawan seekor ular berwarna hitam yang masuk ke daerah rumah kucing tersebut.
Tidak menunjukan perlawan besar, kucing oren ini nampak beberapa kali menggaruk si kucing sebelum kemudian menggigitnya dan membawa ke tempat yang lain.
Aksi nekat kucing oren melawan ular ini langsung saja menuai berbagai reaksi dan komentar dari netizen yang terkejut melihatnya. Sejumlah netizen lalu menyamakan kucing oren ini dengan sosok Panji Petualang.
''Penerus Panji Petualang kayanya sih ini'' balas netizen.
''Panji Petualang: dah lah resign aja. Kalah saing sama kucing oren'' komentar akun lainnya.
Baca Juga: Gara-Gara Kucing Oren Berulah, Wanita Ini Sampai Harus Tiduran di Jalan
''Itu kucing abu ngeliatin kaya lagi nonton azab Indosiar'' ungkap netizen membalas.
Berita Terkait
-
Hari-Hari Bersama Miyu, Kisah Sedih dan Harapan dari Kehidupan Kucing Oren
-
Panji Petualang Bawa Terapis untuk Pak Tarno, Sang Pesulap Mendadak Bisa Jalan Tanpa Alat Bantu
-
Mengharukan! Detik-detik Pak Tarno Sudah Bisa Jalan Usai Stroke
-
Levian Al-Fatih Ngakak Nonton Video Kucing Sedih, Warganet Bingung: Khodamnya Apa?
-
Review Film The Garfield Movie, Upaya Gagal Menghidupkan Pesona Kucing Oren
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa