SuaraJogja.id - kekasih Deddy Corbuzier yakni Sabrina Chairunnisa dikabarkan harus dilarikan ke rumah sakit. Kabar tersebut terungkap dari unggahan terbarunya di Instagram, Minggu (31/10/2021).
"Halloween terhoror 2021, bener-bener kaya nightmare Sabtu kemarin seharian bener-bener kaya mau mati rasanya cuman karena keracunan makanan," kata Sabrina Chairunnisa seperti dikutip dari matamata.com.
Sabrina mengingatkan kepada para pengikutnya di Instagram untuk lebih berhati-hati. "Hati hati ya gengs, makan dimanapun nggak menjamin kebersihan. Jadi kita yang harus lebih aware," tuturnya.
Dia bahwa mewanti-wanti netizen supaya langsung komplain apabila merasa makanan yang dikonsumsi sudah memberikan rasa yang aneh.
"Apalagi kalau memang ada rasa yang aneh di makanan kalian, mending komplain. Jangan pake nggak enak nggak enak. Atau takut mubazir. Kalau ngebayangin kemarin rasanya. Endingnya ntar kaya aku," terang Sabrina Chairunnisa.
Wanita 28 tahun ini bersyukur kini kondisinya sudah membaik setelah ditangani pihak medis. "Hari ini sudah jauh mendingan. Makasih yang dari kemarin sudah curiga aku kenapa-kenapa karena aku menghilang seharian. Sehat-sehat ya kalian," jelasnya mengakhiri.
Sontak saja, unggahan Sabrina Chairunnisa ini langsung banjir komentar dari para netizen. Mereka mendoakan supaya Sabrina cepat sembuh.
"Cepet sembuh, Saby! Aku juga pernah keracunan makanan di seafood resto yang disajiin di atas meja langsung itu lho. Duh kapok nggak enak banget lemesnyaaa so I totally fell youuuu," tulis @/sorayahylmi di kolom komentar.
"Get well soon Sabrinaaa," imbuh @/astridsatwika.
Baca Juga: Meriahkan Halloween, 7 Member NCT Dream Tampil dengan Kostum Totalitas!
"Oh my god kak, speedy recovery please," timpal @/christian_joshuapale.
"GWS Dear," timpal Luna Maya.
Berita Terkait
-
Sabrina Chairunnisa Kode Minta Buket Bunga Viral, Deddy Corbuzier Ribut Kemahalan
-
Azka Corbuzier Diduga Punya Pacar, Sabrina Chairunnisa: Oh My God, Gimana Nih?
-
Makin Bugar, Intip 7 Potret Sabrina Chairunnisa Pamer Tubuh Berotot
-
Sabrina Chairunnisa Sempat Heran dengan Kedekatan Deddy Corbuzier dan Azka, Kok Bisa?
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- 30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 September: Raih Hadiah Prime Icon, Skill Boost dan Gems Gratis
Pilihan
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
-
Penyumbang 30 Juta Ton Emisi Karbon, Bisakah Sepak Bola Jadi Penyelamat Bumi?
-
Muncul Tudingan Ada 'Agen' Dibalik Pertemuan Jokowi dengan Abu Bakar Ba'asyir, Siapa Dia?
Terkini
-
Sri Purnomo Tersangka, Pengacara 'Lempar Bola Panas' ke Eks Sekda Sleman: Perannya Jauh Dominan!
-
Waspada, Hujan Lebat, Angin Kencang, Hingga Hujan Es Ancam DIY Mulai Oktober 2025
-
Maxride di Yogyakarta Makin Merajalela: Dishub Saling Lempar Tanggung Jawab
-
Korupsi Dana Hibah Pariwisata di Sleman: ARPI Desak Kejaksaan Usut Tuntas hingga Akar-Akarnya
-
Perdana Arie Veriasa Ditangkap Polda DIY, BEM KM UNY Tuntut Pembebasan, Ini Alasannya