SuaraJogja.id - kekasih Deddy Corbuzier yakni Sabrina Chairunnisa dikabarkan harus dilarikan ke rumah sakit. Kabar tersebut terungkap dari unggahan terbarunya di Instagram, Minggu (31/10/2021).
"Halloween terhoror 2021, bener-bener kaya nightmare Sabtu kemarin seharian bener-bener kaya mau mati rasanya cuman karena keracunan makanan," kata Sabrina Chairunnisa seperti dikutip dari matamata.com.
Sabrina mengingatkan kepada para pengikutnya di Instagram untuk lebih berhati-hati. "Hati hati ya gengs, makan dimanapun nggak menjamin kebersihan. Jadi kita yang harus lebih aware," tuturnya.
Dia bahwa mewanti-wanti netizen supaya langsung komplain apabila merasa makanan yang dikonsumsi sudah memberikan rasa yang aneh.
"Apalagi kalau memang ada rasa yang aneh di makanan kalian, mending komplain. Jangan pake nggak enak nggak enak. Atau takut mubazir. Kalau ngebayangin kemarin rasanya. Endingnya ntar kaya aku," terang Sabrina Chairunnisa.
Wanita 28 tahun ini bersyukur kini kondisinya sudah membaik setelah ditangani pihak medis. "Hari ini sudah jauh mendingan. Makasih yang dari kemarin sudah curiga aku kenapa-kenapa karena aku menghilang seharian. Sehat-sehat ya kalian," jelasnya mengakhiri.
Sontak saja, unggahan Sabrina Chairunnisa ini langsung banjir komentar dari para netizen. Mereka mendoakan supaya Sabrina cepat sembuh.
"Cepet sembuh, Saby! Aku juga pernah keracunan makanan di seafood resto yang disajiin di atas meja langsung itu lho. Duh kapok nggak enak banget lemesnyaaa so I totally fell youuuu," tulis @/sorayahylmi di kolom komentar.
"Get well soon Sabrinaaa," imbuh @/astridsatwika.
Baca Juga: Meriahkan Halloween, 7 Member NCT Dream Tampil dengan Kostum Totalitas!
"Oh my god kak, speedy recovery please," timpal @/christian_joshuapale.
"GWS Dear," timpal Luna Maya.
Berita Terkait
-
Sabrina Chairunnisa Kode Minta Buket Bunga Viral, Deddy Corbuzier Ribut Kemahalan
-
Azka Corbuzier Diduga Punya Pacar, Sabrina Chairunnisa: Oh My God, Gimana Nih?
-
Makin Bugar, Intip 7 Potret Sabrina Chairunnisa Pamer Tubuh Berotot
-
Sabrina Chairunnisa Sempat Heran dengan Kedekatan Deddy Corbuzier dan Azka, Kok Bisa?
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Dijebak Kerja ke Kamboja: Pemuda Kulon Progo Lolos dari Sindikat Penipuan hingga Kabur Lewat Danau
-
Banding Kasus TKD Maguwoharjo: Jogoboyo Edi Suharjono Lawan Vonis Berat
-
Duh! Tantang Pelajar dan Serang dengan Gesper, Tiga Remaja di Yogyakarta Ditangkap Warga
-
Warga Jogja Merapat! Saldo DANA Kaget Rp299 Ribu Siap Bikin Hidup Makin Santuy, Sikat 4 Link Ini!
-
Rusa Timor yang Berkeliaran di Jalanan Sleman Akhirnya Tertangkap, Begini Kondisinya