SuaraJogja.id - Setiap hidangan atau makanan memiliki bahan dan cara memask yang berbeda, tentunya hal tersebut memberikan rasa yang berbeda. Begitupun di setiap negara yang kulinernya masuk di daftar makanan terenak di dunia.
Setiap negara di dunia memiliki kuliner yang beragam dan ciri khasnya masing-masing. Ada yang bercitarasa pedas, gurih, manis, hingga rasa lain yang belum pernah terbayangkan.
Ada pula yang memiliki aroma rempah yang tajam. Semua itu tidak lepas dari kebudayaan masyarakatnya.
CNN telah merilis daftar 50 makanan terenak di dunia tahun 2021. Seperti tahun-tahun sebelumnya, Rendang sebagai wakil Indonesia berhasil masuk ke dalam daftar tersebut.
Baca Juga: 50 Makanan Terenak di Dunia, 1 Makanan Indonesia Masuk Daftar, Apa?
Hidangan dari Minangkabau ini terbuat dari daging yang dimasak dengan bumbu rempah asli Indonesia dan santan yang kental.
Proses memasak rendang menghabiskan waktu selama berjam-jam hingga bumbu meresap. Dagingnya lembut gurih, dan pedas.
Selain Indonesia, banyak hidangan dari negara lain yang juga masuk daftar makanan terenak di dunia. Rendang salah satunya tetapi masih banyak makanan yang tidak kalah enak. Berikut daftarnya:
- Kari massaman, Thailand
- Pizza neapolitan, Italia
- Cokelat, Meksiko
- Sushi, Jepang
- Bebek peking, Tiongkok
- Hamburger, Jerman
- Penang asam laksa, Malaysia
- Tom yum goong, Thailand
- Es krim, global
- Ayam muamba, Gabon
- Rendang, Indonesia
- Ayam piri-piri, Mozambik
- Jagung rebus, global
- Donat, Amerika Serikat
- Pierogi, Polandia
- Pastel de nata, Portugal
- Lobster, global
- Shish kebab
- Bunny chow, Afrika Selatan
- Arepas, Venezuela
- Croissant, Perancis
- Poke, Amerika Serikat
- Lasagna, Italia
- Champ, Irlandia
- Kepiting mentega bawang putih, India
- Fajitas, Mexico
- Lechon, Filipina
- Pho, Vietnam
- Steik Oh-mi gyu, Jepang
- Summer roll, Vietnam
- Parma ham, Italia
- Ankimo, Jepang
- Fish and chips, Inggris
- Sirup maple, Kanada
- Chilli crab, Singapura
- Humus, Timur Tengah
- Chicken parm, Australia
- French toast, Hong Kong
- Saus tomat, Amerika Serikat
- Marzipan, Jerman
- Stinky tofu, Asia Tenggara
- Roti panggang marmite, Inggris
- Taco, Mexico
- Poutine, Kanada
- Nasi ayam, Singapura
- Som tam, Thailand
- Seafood paella, Spanyol
- Keripik kentang, Inggris
- Masala dosa, India
- Buttered popcorn, Amerika Serikat
Rendang menempati urutan sebelas dan menjadi satu-satunya makanan Indonesia yang masuk daftar makanan terenak di dunia tersebut. Sementara, Posisi pertama diduduki oleh Kari Massaman dari Thailand dan posisi 50 oleh buttered popcorn asal Amerika Serikat.
Baca Juga: 4 Minuman Hangat yang Pas Dikonsumsi Saat Musim Hujan Seperti Saat Ini
Berita Terkait
-
Ada Kebijakan Rokok Baru, Emak-emak Pekerja Industri Tembakau Terancam Jadi Pengangguran
-
Aksi Nagita Slavina Kasih Makanan Bekas Disorot, Raffi Ahmad Gercep Pasang Badan
-
Pelarangan Angkutan Logistik Makanan dan Minuman Rugikan Masyarakat, Kenapa?
-
Industri Food and Beverages Lokal Mulai Hidup Pasca Covid-19
-
Dukung Insiatif Hijau, Begini Cara Produsen Makanan dan Minuman Jalankan Bisnis Berkelanjutan
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Sunarso Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Reza Arap Diam-Diam Tolong Korban Kecelakaan di Jogja, Tanggung Semua Biaya RS
-
Sayur dan Susu masih Jadi Tantangan, Program Makan Siang Gratis di Bantul Dievaluasi
-
Bupati Sunaryanta Meradang, ASN Selingkuh yang Ia Pecat Aktif Kerja Lagi
-
Data Pemilih Disabilitas Tak Akurat, Pilkada 2024 Terancam Tak Ramah Inklusi