SuaraJogja.id - Alat musik angklung berasal dari daerah Jawa Barat. Angklung adalah alat musik yang terkenal di Indonesia dan telah mendunia.
Alat musik ini merupakan instrumen yang terbuat dari bambu yang mewarnai kehidupan tradisional masyarakat desa.
Alat musik angklung ini merupakan alat musik multitional atau bernada ganda yang cara memainkannya dengan cara digoyangkan.
Secara etimologi, angklung atau nama angklung diambil dari bahasa sunda “angkleung-angkleungan” yang artinya perpindahan pemain angklung yang sedikit bergoyang dengan langkah mengalun (contohnya ombak) dan suara suara “klung” ini datang dari instrumen tersebut.
Jika dipisah-pisahkan dari etimologi angklung diatas, maka kata “angkelung” itu terdiri dari 2 kata yaitu, “angka” yang berarti nada, sedangkan “lung” berarti putus.
Sejarah muncul atau ditemukannya angklung ini diperkirakan telah ada dan berkembang sebelum agama Hindu masuk ke Indonesia.
Hal itu diketahui dari prasasti yang ada di daerah Sukabumi, Jawa Barat. Prasasti tersebut diketahui pada tahun 1903 bahwa angklung penyebarannya lebih merah di wilayah tatar Pasundan.
Walaupun ada juga alat musik angklung yang ditemukan di luar tatar Pasundan seperti Madura, Ponoroga, Bali dan kalimatan barat.
Angklung terbuat dari bambu karena tidak lepas dari geografis dan sejarah dari masyarakat Jawa Barat saat itu.
Baca Juga: Materi Kelas 3 SD Tema 3: Contoh Alat Musik Ritmis adalah
Dikarenakan wilayah Jawa Barat merupakan daerah pegunungan, banyak ditumbuhi seperti kayu, bambu dan tanaman perdu.
Selain hal tersebut, dari kebiasaan pencaharian yang nomaden dan berladang ini, maka alat-alat rumah tangga tidaklah permanen dan yang memudahkan untuk dibawah saat berpindah-pindah alias ringan.
Maka dari itu banyak diantara perkakas yang terbuat dari bambu. Oleh sebab itu juga yang membuat beberapa alat musik dari Jawa Barat terbuat dari bambu contohnya suling, calung dan termasuk angklung.
Jika kalian ingin tahu lebih banyak tentang alat musik yang berasal dari Jawa Barat ini, yuk simak penjelasan dibawah ini.
Cara Memainkan Alat Musik Angklung
Ada 3 teknik dasar memainkan alat musik angklung, sebagai berikut:
Berita Terkait
-
Ahmad Heryawan Diajukan PKS Jadi Pendamping Anies Baswedan, Mending Evaluasi Lagi deh
-
Peresmian Nama Baru Flyover Pasupati Jadi Jalan Prof. Mochtar Kusumaatmaja Batal Digelar Hari Ini
-
Materi Kelas 3 SD Tema 3: Contoh Alat Musik Ritmis adalah
-
Tembus 14 Ribu Kasus dalam Sehari, Jawa Barat Kembali Jadi Penyumbang Kasus COVID-19 Terbanyak
-
Bertambah 61.488, Jawa Barat Sumbangkan 14.100 Kasus Positif Covid-19 Hari Ini
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini Turun: Antam Belum Tersedia, Galeri 24 dan UBS Anjlok!
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
Terkini
-
Sinyal Kuat Kejari: Sri Purnomo Tak Sendiri, Jaringan Korupsi Dana Hibah Sleman Dibongkar
-
Miris! 7.100 Warga Penerima Bansos di Jogja Terindikasi Terjerat Judol
-
Deadline Proyek di Gunungkidul Dikejar: DPRD Tak Ingin Hujan Jadi Alasan
-
Setelah Diperiksa Intensif, Mantan Bupati Sleman Sri Purnomo Resmi Ditahan Terkait Kasus Korupsi
-
WNA Tiongkok 'Nakal' di Yogyakarta: Alih-Alih Pelatihan, Malah Kerja Ilegal?