SuaraJogja.id - Tampaknya pertandingan tinju yang dilakukan sejumlah pesohor belakangan ini menarik cukup banyak peminat. Salah satunya Dewi Perssik, yang hingga kini masih berseteru dengan Nikita Mirzani.
Dewi Perssik mengaku siap jika dirinya harus berhadapan dengan Nikita Mirzani di ring tinju.
Ia merasa lelah jika hanya bertengkar mulut saja, apalagi melalui media sosial.
"Aku sih yah prinsipnya sudah capek bacot-bacotan. Kalau memang mau yah ayo," kata Dewi Perssik di akun YouTube Seleb Oncam News, Senin (11/4/2022).
Baca Juga: Dewi Perssik Siap Tanding Tinju dengan Nikita Mirzani, Minta Bayaran Rp 1 Miliar
"Jadi kita enggak zaman kebanyakan bacot. Enggak ada yang menang. Kalau mau tanding di ring," kata Dewi Perssik, menambahkan, dikutip Hops.ID--jaringan Suara.com.
Dewi Perssik juga menyinggung perihal Hollywings, yang bersedia memfasilitasi pertandingan keduanya.
"Dari awal aku sudah bilang, katanya pihak sana mau (memfasilitasi). Aku bilang ayo. Aku minta Rp1 miliar," kata Dewi Perssik.
Namun, penyelenggara pertandingan hanya mampu membayar Rp100 juta, tidak seperti yang diharapkan Dewi Perssik.
"Mereka enggak punya Rp1 miliar. Dewi Perssik penyanyi guys. Dia punya duit Rp100 juta, murah amat," kata Dewi Perssik.
Baca Juga: Mantan Suami Disebut Minta Rujuk, Nikita Mirzani: Aku Tidak Mungkin Mencintaimu Lagi, Stop Merayuku!
Dewi Perssik mengaku, jika tolok ukurnya adalah nominal uang, ia tak ingin nego melulu.
"Terus aku bilang maunya berapa, nego nego nego enggak selesai selesai. Sudah intinya gue lihat nominal," kata Dewi Perssik.
Berita Terkait
-
Lolly Segera Jalani Pemeriksaan Kasus Vadel Badjideh, Nikita Mirzani Wajib Mendampingi
-
Lolly Bakal Diperiksa Terkait Laporan Terhadap Vadel Badjideh
-
Ngaku dr Oky Tahu dan Support Umrahnya, Isa Zega Bikin Nikita Mirzani Makin Murka: Kalau Ngarang yang Bener
-
Vadel Badjideh Ugal-ugalan ke Lolly: Cinta Itu Aksi!
-
Pendidikan Mentereng Anak Razman Arif Nasution, Disebut Beda Level dari Putri Nikita Mirzani
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Gelar Aksi di Gedung Dewan, Gabungan Rakyat Gunungkidul Tuntut Anggota DPRD Terlibat Video Tak Senonoh Dinonaktifkan
-
Belum Mendapat Informasi Lanjutan Soal Kepulangan Mary Jane, Keluarga Khawatirkan Hal Ini
-
Musnahkan Kemiskinan Ekstrem di DIY, Pemerintah Gelontorkan Dana Rp446 Miliar
-
Dokter Spesialis Anak: Orang Tua Perlu Contohkan Hidup Sehat Cegah Anak Kecanduan Gula
-
Bawaslu Sleman Dalami Laporan Politik Uang di Seyegan, 3 Orang Dilaporkan