SuaraJogja.id - Sebuah kisah tak biasa dialami salah seorang warganet ketika melakoni perjalanan liburan menuju ke Bandung. Suasana menyenangkan berubah seketika menjadi deg-degan saat kendaraannya nyasar ke tempat aneh.
Awalnya warganet beserta keluarganya ini berlibur ke kawasan Ciwidey Bandung. Mereka menggunakan aplikasi navigasi karena baru pertama kali ke sana.
Namun sepanjang perjalanan mereka bingung mengapa tidak ada mobil yang melintas, sehingga suasana perjalanan menjadi menyeramkan.
“Dan mulai aneh di sepanjang perjalanan ini karna jadi kaya yg horor gitu cuma kita doang yg lewat dan ini kondisi masih siang,” tulis warganet di video.
Bahkan ayah dari warganet itu meminta untuk putar balik, karena ia merasa kalau suasana di sini bukan seperti di alam dunia. Saran dari ayahnya tidak dihiraukan dan mereka pun masih melanjutkan perjalanan.
“Disini kita berdebat aku tetep kekeh mau jalan dan semua keluargaku kekeh mau mau muter balik karna ya. Aneh aja jalannya,” kata warganet.
Video perjalanan horor ke Bandung ini pun viral di Instagram, usai diunggah oleh Instagram akun @jelajahciwidey. Di kolom komentar banyak warganet yang menduga-duga tujuan dari keluarga tersebut.
“Rancabolang itu mah. Makanya ada baiknya Google Maps ditambah tanya warga kalau main ke alam,” saran seorang warganet.
“Itu mah yg mau ke bukit jamur meren. Jalannya malah lebih bagus eta hemm,” jelas warganet.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Bandung dan Sekitarnya Hari Ini, Minggu 24 April 2022
“Horor dari mana sih? Belum pernah lewat jalur ciwidey-cidaun malem2 ya?” tutur warganet.
Hingga kini video telah ditonton sebanyak 12,3 ribu kali dan mendapatkan 662 komentar dari warganet.
Kontributor: Dinaroktarini
Berita Terkait
-
Sebuah Mortir Nyasar dan Meledak di Pemukiman Bulunganyar Pasuruan, Tiga Rumah Warga Rusak
-
Door! Mortir Nyasar Meledak Rusak Tiga Rumah Warga Pasuruan, Diduga Dari Latihan Marinir
-
Atap Gereja Katolik Gembala Baik Abepura Bocor Terkena Peluru Nyasar
-
Viral, Cerita Pengalaman Mistis Pemudik Asal Bandung Nyasar ke Hutan Larangan Brebes, Warganet: Masuk ke Alam Jin
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Kisah Mahasiswa Yogyakarta: Ubah Hambatan Kerja Paruh Waktu Jadi Peluang Karier
-
Bantul Siaga! Puncak Musim Hujan 2026 Ancam Bencana Cuaca Ekstrem
-
Berkinerja Positif, BRI Raih 10 Prestasi Terbaik di Sepanjang Tahun 2025
-
Waspada! Ini 3 Titik Kemacetan Paling Parah di Yogyakarta Saat Malam Tahun Baru
-
Lestarikan Warisan Budaya Jawa, Royal Ambarrukmo Yogyakarta Hadirkan Jampi Pawukon bagi Para Tamu