SuaraJogja.id - Saat membangun rumah tentunya pemilik rumah tidak hanya memikirkan keindahannya interiornya saja, namun juga keselamatan penghuni rumah tersebut.
Meski rumah tersebut indah, dan interiornya estetik namun ada beberapa elemen yang tidak sesuai akan membahayakan penghuninya.
Seperti salah satu rumah kontrakan bersusun yang tampak mengerikan. Dalam sebuah video yang viral di media sosial Instagram. Seorang penghuni tengah menunjukkan bagaimana caranya turun dari kontrakan bertingkat dengan menggunakan motor.
Dalam video viral yang dibagikan akun @inspirasibikinrumah, terlihat pengemudi sepeda motor mencoba berhati-hati mengendarai motornya dari lantai atas bangunan tersebut.
Baca Juga: Gisella Anastasia Beri Kejutan Ulang Tahun Gading Marten, Netizen: CLBK Dong
Penghuni bangunan ini dapat membawa sepeda motor mereka hingga parkiran di lantai tempat tinggalnya masing-masing.
Terlihat dalam video tersebut, penghuni ini menunjukkan bagaimana menuruni turunan yang ada di bangunan rumahnya yang curam dan hanya cukup dilewati satu motor saja.
Melihat tanjakannya yang cukup curam ini membuat beberapa warganet ngeri terasa seperti uji nyali.
Unggahan video pengemudi sepeda motor yang menuruni bangunan kontrakannya yang mengerikan ini mendapatkan beragam komentar dari warganet.
“Yang kost di sini valentino rossi dan kawan-kawan, pada pinter bawa motor,” tulis salah satu warganet di Instagram.
“Minimal pake pager sampingnya, gak ramah anak sama gak ramah buat yang punya kendaraan nih,” tulis komentar warganet di Instagram.
“Nggak ada pembatas pinggiran nya itu? Jatuh kepleset bisa beda alam,“ komentar warganet lainnya.
Unggahan bangunan kontrakan dengan parkiran yang mengerikan ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 700 likes.
Kontributor SuaraJogja.id: Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Dharma Pongrekun Siap Jadi Tukang Kaos, Netizen Minta Bahas Elite Global
-
Jateng dan Rompi Jadi Perbincangan di X, Segini Harga Rompi Anti Peluru
-
Anies Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke Persija, Netizen Singgung Ridwan Kamil: Jangan Jadi Fans Karbitan
-
Dulu Koar-koar Minta Rp 20 T, Peran Natalius Pigai di Kasus Penembakan Siswa SMK Dipertanyakan
-
Ini Cewek yang Bilang Satpam Jelek dan Hina Pemotor, Endingnya Diarak Mahasiswa
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Sirekap di Jogja Sempat Bermasalah, Petugas Tak Bisa Unggah Data TPS
-
KDRT Tinggi di Gamping, Pemkab Sleman Luncurkan Layanan Konseling Keliling
-
Korban Laka Tunggal di DAM Cangkring Bertambah, Ini Identitasnya
-
Turun Dibanding 2020 hingga 10 Persen, KPU Ungkap Alasan Partisipasi Pemilu Berkurang
-
Miris, Pelajar Kelas 10 Sebuah SMK di Gunungkidul Dicabuli Ayah Tirinya Berulang Kali