SuaraJogja.id - Mengunjungi makam atau ziarah di Indonesia merupakan salah satu tradisi dan juga pengobat rindu bagi yang ditinggal oleh orang terkasih.
Biasanya saat ziarah makam, kebanyakan dari mereka mengirimkan doa atau sekedar bercerita atas kerinduannya pada orang yang meninggal.
Hal tersebut juga dilakukan oleh seorang perempuan paruh baya dalam sebuah video viral di media sosial Instagram.
Dalam unggahan video yang dibagikan akun @sahabatsurga, terlihat perempuan tersebut tengah melakukan ziarah di salah satu makam dan tengah membacakan doa di bawah terik matahari.
Baca Juga: Bikin Iri Netizen, Driver Ojek ini Dipeluk Erat Bule Cewek saat Boncegan di Bali
Melihat hal itu, pria yang diduga suaminya tersebut datang membawa daun yang cukup lebar untuk memayungi istrinya.
Pria tersebut datang dan berdiri tepat di belakang istrinya yang tengah duduk dan menjulurkan daun dengan daun yang cukup lebar di atas kepala istrinya agar tidak kepanasan.
Aksinya suaminya ini lantas membuat warganet yang melihatnya iri sekaligus terharu. Unggahan ini viral dan mendapatkan beragam komentar dari warganet, tak sedikit yang menuliskan komentar kekagumannya pada kasih sayang keduanya di masa tua.
“So sweet, “ tulis salah satu warganet di Instagram.
“Hingga tua bersama,” komentar salah satu warganet.
“Definisi bertemu orang yang tepat sepanjang hayat. Hubungan yang kuat bukan karena dua orang yang saling kuat-kuatan, tapi saling sadar bahwa tidak ada manusia yang sempurna, ujar salah satu warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Innalillahi... Titiek Puspa Meninggal: Ucapan Duka Banjiri Media Sosial
-
Lisa Mariana Dulu Vs Sekarang: Perubahan Drastis Model yang Ngaku Jadi Simpanan Ridwan Kamil
-
Beredar Hoaks Abu Janda Jadi Komisaris, Jejak Digital Dukung Israel Jadi Sorotan
-
SBY Beri Nasihat Sebelum Tarif Trump Bikin IHSG Anjlok, Netizen Tunggu Petuah Jokowi
-
Prabowo Pilih Bertemu Megawati di Momen Lebaran, Muzani: Kalau dengan Pak Jokowi Sudah Beberapa Kali
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin