SuaraJogja.id - Pedangdut Ayu Ting Ting tengah bersukacita merayakan ulang tahun sang ayah, Abdul Rozak yang pada 3 Juni 2022 genap berusia 60 tahun.
Tak dengan pesta dan hanya dirayakan sederhana bersama keluarga, kejutan ulang tahun pria yang akrab disapa Ayah Rozak ini tetap berkesan. Ini karena salah satu impian ayah Ayu Ting Ting ingin merayakan ulang tahun di Tanah Suci Mekkah.
"Alhamdulillah terwujud ayah pengen milad di Mekkah ya setelah menunggu beberapa tahun ya hehehhehe. Seneng bisa liat ayah happy," ungkap Ayu Ting Ting sambil membagikan beberapa potret ulang tahun sang ayah.
Di captionnya, Ayu juga menuliskan banyak doa untuk sang ayah agar selalu sehat dan bahagia. Dia berharap sang ayah bisa terus menjaga dirinya, ibu, serta adik dan cucunya.
"Happy birthday ayah tersayang yang selalu ramah sama semua, semoga ayah selalu sehat, panjang umur, banyak rezeki, selalu jadi ayah yang terbaik, selalu jagain teteh, syifa, ibu dan iqis terus, selalu sayang kita, selalu bahagia terus pokoknya doa yang terbaik selalu untuk ayah, semoga ayah happy ya," tulisnya.
Tak berhenti di situ, Ayu juga mengungkapkan akan selalu berbuat yang terbaik untuk membahagiakan ayahnya.
"Teteh akan selalu ngelakuin yang terbaik untuk buat ayah bahagia pokoknya doain terus ya yah, met ultah ayah sayang semoga semua yang dinginkan terkabul ya amin ya Allah..... luv u so much muaahhhhh," tambahnya.
Penampilan Ayu Ting Ting saat merayakan ulang tahun Ayah Rozak ini pun mencuri perhatian. Ayu tampak memakai hijab karena memang mereka kini masih melaksanakan ibadah umrah di Tanah Suci Mekkah.
"Pliss demi apa ayu pake hijab gitu kek gadis-gadis," komentar netizen.
Baca Juga: Ayu Ting Ting Berhijab Rayakan Ultah Ayah Rozak di Mekkah, Pesonanya Dipuji: Adem Dipandang!
"Pangling banget neng Ayu, berhijab cantik banget," komentar netizen lain.
"Kak ayu lebih cntik kalau pakai hijab. Suka deh liat nya," sanjung netizen.
"Moga @ayutingting92 juga bisa secantik ini dengan hijabnya. Aamiin," timpal netizen lainnya.
"Ka @ayutingting92 adem banget di pandang nya kalau lagi berhijab, lebih uwoowww gituh, syantik beud," komentar yang lainnya.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Ayu Ting Ting Berhijab Rayakan Ultah Ayah Rozak di Mekkah, Pesonanya Dipuji: Adem Dipandang!
-
Terpopuler: Artis Terima Suami Meski Punya Anak di Luar Nikah, Ibu Ayu Ting Ting Ditegur Gegara Posting Foto Saat Umrah
-
Gandeng Calon Suami? 5 Potret Ayu Ting Ting Umrah
-
Ikut Umrah, Anak Ayu Ting Ting Tetap Ujian Sekolah dari Mekkah
-
Nasib Sony Wakwaw Berubah, Dulu Wara-wiri TV Kini Jualan Pop Ice Dan Gorengan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Kejari Sleman Isyaratkan Segera Umumkan Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata
-
Heboh Kasus Hogi Minaya, Karena Bikin Dua Jambret di Sleman Tewas, Sri Sultan Angkat Bicara
-
Kawal Kasus Hogi, JPW Singgung Aturan KUHAP Baru dan Batas Waktu SKP2
-
Swiss-Belhotel Airport Yogyakarta Gelar Fun Kids Swimming Competition
-
Daya Beli Turun, UMKM Tertekan, Pariwisata Jogja Lesu, Pelaku Usaha Dipaksa Berhemat