SuaraJogja.id - Deddy Corbuzier mengundangan Raja Dangdut Rhoma Irama ke podcastnya dan tayang pada Kamis (9/6/2022). Ada momen menarik dalam kebersamaan keduanya selama podcast selain ngobrol hal-hal bermanfaat.
Host Close The Door ini mengisengi Rhoma Irama untuk melakukan hal konyol di podcast-nya. Dia meminta pedangdut 75 tahun itu untuk mengucapkan sebuah kalimat namun terlebih dahulu menyedot udara yang ada di dalam balon.
"Bang Haji bilang 'saya tunggu besok di podcast saya' saja," ucap Deddy Corbuzier.
Tak disangka Rhoma Irama mau melakukan tantangan dari Deddy Corbuzier. Dia pun ngakak karena mendengarkan suaranya berubah jadi aneh.
Baca Juga: Tuai Perdebatan, Deddy Corbuzier Sebut Istrinya 'Puteri Indonesia 2011'
Sambil mempromosikan teaser podcast terbarunya dengan Rhoma Irama, Deddy mengucapkan terima kasih. Apalagi sang raja dandung mau sampai dikerjain.
"NOW THE LEGEND @rhoma_official is on #CLOSETHEDOOR
Makasih Bang Haji... Dah mau... Nyoba macam macaaaam ahahaha love you," tulisnya pada caption postingannya pada Kamis (9/6/2022).
Netizen ikut ngakak melihat Rhoma Irama dengan suara yang aneh itu.
"Mau ketawa tapi dia raja," komentar netizen.
"Cuma di sini bang haji rhoma suaranya kek tukang bakso borak," komentar netizen lainnya.
Baca Juga: Tak Diundang di Pernikahan Deddy Corbuzier, Doa Kalina Oktarani Disorot Netizen
"Om @mastercorbuzier sungguh terlalu," celetuk netizen lain karena sudah isengin Rhoma Irama.
Berita Terkait
-
Jadi Narsum di Seminar Ancaman Digital, Deddy Corbuzier Dicemooh Publik: Kok Minta Foto KTP?
-
Biodata Lunar Ivory Istri Tretan Muslim, Diduga Disentil King Abdi Soal Resep Bebek Carok
-
Deddy Corbuzier Tak Peduli Isu Selingkuh Ridwan Kamil, Kecuali Biayai Ani-Ani Pakai Duit Korupsi
-
Teman Deddy Corbuzier Sampai Putus Gegara Isu Selingkuh Ridwan Kamil dan Lisa Mariana: Bodoh Banget!
-
Deddy Corbuzier Tanggapi Isu Ridwan Kamil Selingkuh: Udah Berasa Jadi Hakim
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa