SuaraJogja.id - Nia Ramadhani kini sudah sering mengunggah potret-potret terbarunya setelah bebas dari masa rehabilitasi karena kasus narkoba. Terbaru dia membagikan potret saat menonton pertunjukkan tinju di Road to UFC.
Sambil mengunggah potretnya bersama sang suami, Ardi Bakrie, Nia memberikan semangat untuk tim Indonesia dalam pertandingan tersebut.
"Day 2 of #roadtoufc Apapun hasilnya nanti, yang perlu diingat dari peristiwa ini adalah ini bisa dijadikan titik terang bagi dunia MMA Indonesia, dimana para athlete punya kesempatan untuk bertanding berlaga di mata dunia sekelas @ufc," tulisnya pada Jumat (10/6/2022).
Dia juga memberikan motivasi bagi para pemuda agar terus semangat menekuni seni beladiri.
Baca Juga: Dampingi Atlet One Pride MMA di UFC, Nia Ramadhani Disebut Jadi Lisa Blackpink
"Jadi buat anak-anak muda yang ingin menekuni olahraga beladiri MMA, berlatihlah keras, disiplin dan jangan cepat menyerah," pesan ibu tiga anak ini.
Hanya saja netizen justru dibuat salfok dengan penampilan Nia Ramadhani. Saat itu terlihat Nia mengenakan kaus oblong putih model crop top dengan tulisan One Pride MMA. Kaus yang sama juga dikenakan Ardi Bakrie namun model kaus biasa.
Nia pun memadukan kaus itu dengan hotpants dan jaket hitam. Dia melengkapi OOTD-nya dengan sneakers, kacamata hitam dan menenteng tas mungil warna hitam.
Perut rata Nia Ramadhani pun jadi terekspos dengan jelas. Ada netizen yang memujinya namun tak sedikit yang julid.
"Nia itu perut bisa rata gitu gimana caranya," komentar netizen.
Baca Juga: 5 Anak Artis Pintar Bahasa Asing, Ada Anak Ayu Ting Ting dan BCL
"Suka dengan fashionnya," sanjung yang lainnya.
Berita Terkait
-
Dialami Nia Ramadhani saat Keasyikan Belanja di AS, Kenapa Saldo Kartu Debit Bisa Minus?
-
Tak Ingin Pusing Pikirkan Pelakor, Nia Ramadhani: Kalau Terjadi, Berarti Suaminya Mau
-
Sadar Laki-Laki Manusia Visual, Nia Ramadhani Sarankan Wanita Jaga Berat Badan
-
Endorse Kosmetik Lokal, Nia Ramadhani Kena Hujat: Tak Serius dan Asal-asalan
-
Aburizal Bakrie Minta Nia Ramadhani Jangan Gampang Ngambek: Kalau Beda Pendapat, Kalem
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan
-
Tunggu Hasil Mediasi Mangkubumi, Warga RW 01 Lempuyangan Tolak Pengukuran Rumah PT KAI
-
Tak Puas dengan Pembuktian UGM, Massa TPUA Segera Sambangi Jokowi di Solo
-
Parkir ABA bakal Dibongkar, Sultan Pertanyakan Munculnya Pedagang Tapi Jukir Harus Diberdayakan
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara