SuaraJogja.id - Kenaikan berat badan anak mendiang Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah menjadi bahan omongan netizen setelah sebuah akun TikTok mengungkapkannya. Akun TikTok fanbase Fuji, tante Gala, membandingkan Gala yang dulu dengan sekarang.
Disebutkannya pada Desember 2021 Gala Sky hanya memiliki berat badan 9 kilogram dan kini Juni 2022 sudah naik menjadi 14,5 kilogram.
Beberapa netizen pun menyebut kalau Gala Sky sudah ada di tangan yang tepat.
"Tanda bahwa Gala di tangan yang tepat," komentar netizen. "Dikasih susu formula dari Jepang ya, bukan dikasih teh kayak, ah sudahlah," sindir netizen lain.
Semakin banyak yang mengomentari kenaikan berat badan Gala Sky setelah diunggah ulang akun gosip Instagram @bundsthetic pada Minggu (19/6/2022).
"Gala makin gemoy ya," nilai akun gosip itu yang langsung diserbu ratusan netizen.
Ada yang memuji keluarga Fuji karena bisa merawat Gala dengan baik. Namun ada juga komentar julid hingga menyoroti kebiasaan Gala Sky makan makanan manis.
"Apapun susunya kalau dia nyaman & gizi tercukupi Insyaallah sehat & nambah BB. Nggak cuma kenyang makanan tapi juga kenyang kasih sayang, kebutuhan batin anak tercukupi," komentar netizen lain.
"Berati cocok sama sufornya ya dan mungkin doyan makan juga, alhamdulillah pasti ortunya bahagia," komentar netizen yang lain.
"Harga susu nya gala sekaleng aja Rp800 ribu, gimana nggak gemoy si gala, sehat-sehat terus ya nak," beber netizen lainnya.
"Keterlaluan sih kalau udah dapat sumbangan sana sini masih belum dapat perawatan yang layak," cibir netizen lain.
"Gala konsumsi gula nya kan tinggi, sering liat lagi makan eskrim, coklat. Entah bisa gemuk dari gula atau emg makanan utama nya yg adekuat. Semoga sih yang bikin bb nya naik dr makanan utama nya. Sayang soalnya masih kecil udah dibiasaain makanan manis terus," ucap lainnya.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
Terkini
-
Fadli Zon: Indonesia Tak Boleh Lengah Usai Reog, Kebaya, dan Kolintang Diakui UNESCO
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon
-
Latihan Intensif Tak Berdampak, PSS Sleman Dipermalukan Tamunya PSBS Biak
-
Menteri Kebudayaan Buka Pekan Warisan Budaya Takbenda di Jogja, Optimisme Jadikan Kebudayaan Indonesia Mendunia