SuaraJogja.id - Pagelaran turnamen Piala AFF U-19 sebentar lagi akan bergulir, di mana Timnas Indonesia akan menjadi tuan rumah pada ajang yang akan berlangsung dari 2-15 Juli 2022.
Pada empat ajang Piala AFF U-19 sebelumnya, terdapat nama-nama pemain Timnas Indonesia yang menjadi top skor di turnamen kelompok usia di bawah 19 tahun. Di bawah ini merupakan nama-nama pemain yang pernah menjadi top skor di ajang Piala AFF U-19 sebelumnya.
Saddil Ramdani (Piala AFF U-19 2016)
Pada kesempatan Piala AFF U-19 tahun 2016, Timnas Indonesia tidak bisa berkata banyak. Anak asuh Eduard Tjong tidak bisa tembus ke babak semifinal. Kala itu Saddil Ramdani berhasil menjadi top skor untuk Indonesia dengan 4 gol.
Baca Juga: 5 Calon Striker Indonesia di Piala Asia, Nomor 4 Top Skor SEA Games 2019
Egy Maulana Vikry (Piala AFF U-19 2017)
Egy Maulana Vikry keluar sebagai top skor pada ajang Piala AFF U-19 2017. Produktifitas gol Egy Maulana Vikry dkk. tidak berhasil membawa Timnas Indonesia keluar sebagai juara.
Rafli Mursalim & Saddil Ramdani (Piala AFF U-19 2018)
Pada ajang Piala AFF U-19 2018 Rafli Mursalim dan Saddil Ramdani menjadi top skor di ajang tersebut. Namun Rafli Mursalim dan Saddil Ramdani tidak bisa membawa Timnas Indonesia ke final usai kalah adu pinalti melawan Malaysia.
Bagus Kahfi (Piala AFF U-19 2019)
Baca Juga: Profil Jean-David Beauguel, Top Skor Liga Ceko yang Dirumorkan Gabung Persija
Ajang Piala AFF U-19 2019, Timnas Indonesia berhasil finis sebagai juara 3 dalam turnamen tersebut. Bagus Kahfi keluar sebagai top skor dengan mencetak 6 gol.
Berita Terkait
-
Breaking News! Ragnar Oratmangoen Terserang Virus, Pelatih Ungkap Kondisinya
-
Jay Idzes Cs Dapat Peringatan Keras Jelang Duel Panas Tim Papan Bawah
-
4 Negara Pengirim Pemain Terbanyak di ASEAN All Star Hadapi Manchester United
-
Erick Thohir Berandai-andai Timnas Indonesia Pecundangi Jepang, Mampukah?
-
Menggila di Liga Domestik, Trio China Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa