SuaraJogja.id - Meskipun tumbang di tangan Harmony Tan pada babak pertama Wimbledon, Serena Williams tak mau membahas pensiun. Ia menandaskan malah termotivasi untuk bermain dalam US Open akhir tahun ini.
"US Open adalah tempat saya memenangkan Slam pertama saya, turnamen itu sangat spesial. Pasti motivasinya besar untuk semakin baik dan bermain di kandang sendiri," kata petenis Amerika Serikat berusia 40 tahun itu seperti dikutip AFP.
Williams kalah dalam pertandingan tunggal pertamanya selama satu tahun setelah menyerah 7-5, 1-6, 7/6 (10/7) kepada petenis non unggulan Harmony Tan yang berperingkat 115 dunia.
Juara Grand Slam 23 kali yang mengawali debutnya di All England Club pada 1998 itu menolak berandai-andai kembali ke Wimbledon tahun depan.
“Saya hanya bermain untuk saat ini. Saya merasakan apa yang saya rasakan dan berangkat dari sana," sambung dia. [ANTARA]
Berita Terkait
-
Tumbang di Babak Pertama Wimbledon, Serena Williams Tak Mau Bahas Pensiun
-
Top 5 Sport: Rionny Mainaky Minta Pemain Jangan Gentar di Malaysia Open 2022
-
Kemenangan Stefanos Tsitsipas di Mallorca Open Tepis Keraguan Banyak Orang
-
Kesampingkan Cedera, Emma Raducanu Penuh Semangat Main di Wimbledon
-
Larangan US Open Buat Novak Djokovic Kian Termotivasi di Wimbledon 2022
Terpopuler
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 6 Oktober 2025, Banjir Ribuan Gems dan Kesempatan Klaim Ballon d'Or
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga Mulai Rp6 Jutaan, Ramah Lingkungan dan Aman Digunakan saat Hujan
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Tanpa Calvin Verdonk, Ini Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
-
Panjatkan Doa Khusus Menghadap Kabah, Gus Miftah Berharap Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia
Terkini
-
Radiasi Cesium-137 di Cikande Bisa Bertahan 30 Tahun, Pakar Ingatkan Bahayanya
-
Skema Baru Prabowo: Dana Rp200 T Siap Cair, Kampus Jogja Jadi 'Problem Solver' Industri
-
Bukan Asal Manggung! Ini 7 Spot Resmi Pengamen di Malioboro, Ada Lokasi Tak Terduga
-
Nataru 2025: Pemerintah Gercep Benahi Infrastruktur, AHY Janjikan Libur Aman dan Nyaman!
-
Pasca Tragedi Ponpes Al-Khoziny, AHY Minta Pemda Perketat Pengawasan Bangunan Pesantren