SuaraJogja.id - Pemilik akun @brilienwie membagikan video haru di TikTok miliknya (3/7/2022). Dalam video tersebut ia membagikan isi surat dari sang ayah yang sedang menjalani hukuman di penjara.
Dalam video tersebut ia bercerita kalau saat ia berkunjung ke penjara untuk bertemu sang ayah ia mendapat bungkus rokok. Ternyata di dalam bungkus rokok tersebut ada tulisan tangan sang ayah.
“Aku yang ngejenguk bapakku yang lagi di sel tahanan, dan tiba-tiba dia ngasih bekas bungkus rokok,” tulis @brilienwie pada video tersebut.
Sang ayah ternyata menuliskan surat di balik bungkus rokok tersebut. Surat diawali dengan ucapan selamat ulang tahun untuk sang anak. Begini isi surat tersebut.
“HAPPY BIRDSDAY BRITHDAY. Kaka, semoga tambah dewasa dan sayang mamah dan Orlin. Jagain Nenek yah. Yang nurut sama orangtua. Juga sayang adiknya jangan lupa sholat yang rajin 5 waktu juga belajar dan bantu-bantu Mamah sama Nenek,” tulis sang ayah.
“Jangan mikirin bapak. Bapak di sini sehat, gemuk. Baik-baik aja. Harus lebih ditingkatkan lagi semua hal yang positif jangan banyak hp, nonton yutub. Hal yang gak penting tolong dikurangin. Belajar mandiri. Ini latihan kalo gak ada orang tua kamu harus prihatin dan mandiri. Kasihan mama,” lanjut sang ayah.
“Bapak sayang kk dan keluarga. I miss u kk.” tutup sang ayah.
Warganet yang ikut membaca surat dari sang ayah lantas terharu. Tidak sedikit juga yang ikut mendoakan sang anak.
“Gw yg nonton aja nangis aplgi kakanya, SEMANGAATT KAK,” tambah @araames.
Baca Juga: Rampok 2 Bungkus Rokok dan Pukuli Pemilik Warung Pria di Medan Ditangkap
“Semoga sekeluarga selalu diberi kesehatan,” tulis @dilaajayaa.
“Aamiin, maksih kak^^,” tulis @brilienwie:a membalas komentar baik tersebut.
“Lucuuu banget papanyaa, keliatan sayang bangettt, sehat sehat terus kaaa selalu sayang sama orang tua apapun keadaannya yaa,” tulis @m0rkleeyst.
“Makasih banyak yaa buat kalian yang udah nyemangatin aku, dan doain keluarga aku sehat selalu, lovvv youu,” tulis @brilienwie berterimakasih di kolom komentar atas dukungan dan doa warganet.
“Wkwk jadi keinget ayah akuu, tapi skrg dia uda keluar. btw semangat yaaa,” tambah @ssampoernall_.
Kontributor : gabrella seilatuw
Berita Terkait
-
Warga Magetan Diteror Surat Kaleng "Peringatan Perang", Penyebarnya Terekam Kamera CCTV
-
Dapat Surat Kaleng Peringatan Perang, Warga Magetan Sampai Tak Bisa Tidur
-
Viral Warga Magetan Diteror Surat "Peringatan Perang", Warganet: Kepingin Viral
-
Kirim Surat ke Jokowi, KOPAJA Minta Transparansi Soal Penunjukan Penjabat Kepala Daerah
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Stunting Sleman Turun Jadi 4,2 Persen, Rokok dan Pola Asuh Masih Jadi Musuh Utama
-
Demokrasi di Ujung Tanduk? Disinformasi dan Algoritma Gerogoti Kepercayaan Publik
-
Jalan Tol Trans Jawa Makin Mulus: Jasa Marga Geber Proyek di Jateng dan DIY
-
Batik di Persimpangan Jalan: Antara Warisan Budaya, Ekonomi, dan Suara Gen Z
-
Dinkes Sleman Sebut Tren Kasus ISPA Naik, Sepanjang 2025 Tercatat Sudah Capai 94 Ribu