SuaraJogja.id - Kecelakaan maut melibatkan satu unit city car jenama Suzuki 'Grand Vitara' menabrak truk molen, terjadi di Jalan Siliwangi atau jalan lingkar barat, Demak Ijo, Kapanewon Gamping, Kabupaten Sleman, Rabu (20/7/2022) malam. Satu orang dilaporkan meninggal dunia.
Anggota Unit Lantas Polres Sleman Aipda Paulus Dani Surawan mengatakan, akibat kecelakaan tersebut bagian depan mobil ringsek dan pengemudi mengalami luka parah.
"Laka terjadi sekitar pukul 20.45 WIB," ujarnya, Rabu malam.
Ia menyebut, berdasarkan informasi saksi di lapangan, kecelakaan maut tersebut bermula saat mobil Suzuki melaju kencang dari arah utara. Kecepatan mobil diperkirakan di atas 50 Km per jam.
Baca Juga: Bus Terguling di Demak Ijo, Pohon-Pohon Tumbang Timpa Warga
Saat bersamaan, truk molen yang juga berasal dari utara hendak putar balik.
"Kemungkinan jarak mobil dengan truk molen sudah terlalu dekat, sehingga sopir tak bisa menguasai kendaraan. Kemudian terjadi benturan dengan truk molen yang sedang putar balik," jelasnya.
Bagian depan mobil sebagian besar ringsek, lanjutnya. Sementara itu diketahui, selain sopir ada penumpang lain di dalam mobil itu.
Seorang penumpang dengan mudah dievakuasi. Sedangkan proses evakuasi pengemudi, dilakukan dengan bantuan Basarnas DIY.
"Evakuasi kurang lebih satu jam. Kondisi sopir terjepit di antara kemudi dan kabin depan," tambahnya.
Baca Juga: Korban Kecelakaan Bus di Demak Ijo Dapat Santunan dari Jasa Raharja
Tak ada bekas jejak pengereman di lokasi kejadian, imbuh Paulus.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kecelakaan Maut di Jalan Lingkar Salatiga, Dua Pengendara Motor Tewas Setelah Truk Terguling
-
Kondisi Korban Kecelakaan Maut Mobil Tangki Pertamina di Cibubur
-
Video Kesaksian 'Iron Man' Saat Menolong Korban Kecelakaan Maut Cibubur, Publik: The Real Superhero
-
Kecelakaan Maut Tewaskan 10 Orang di Cibubur, Polisi Tetapkan Sopir dan Kernet Truk Pertamina Tersangka
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
-
Belum Tentu Stefano Lilipaly, Menebak Pengganti Ragnar Oratmangoen di Timnas Indonesia
-
Bikin Tidur Tak Nyenyak, Sri Mulyani Sebut Ekonomi Makin Suram
-
Rotasi Besar-besaran di Kemenkeu Libatkan Petinggi TNI Hingga Orang Istana, Sri Mulyani Bungkam
-
APBN Berbalik Arah Usai Berdarah-darah Selama 3 Bulan, Kini Surplus Rp 4,3 Triliun
Terkini
-
Dapat Saldo DANA Kaget Ratusan Ribu? Link Aktif Ada di Sini
-
Jelang ASPD SD, JCW Pantau Ketat: Yogyakarta Jangan Sampai Tercoreng Lagi
-
Klaim Disini! Saldo DANA Kaget Diburu Anak Muda, Jadi Tren Digital Baru di Kalangan Gen Z
-
Sambut Hari Kebangkitan Nasional, BRI Wujudkan 7 Poin Ekonomi Kerakyatan
-
Bantah Imbas Pilkada, Bupati Sleman Rombak Ratusan Pejabat: Saya Butuh Orang Kompeten