SuaraJogja.id - Kini kegiatan bakar-bakaran bisa dilakukan di rumah dengan menggunakan alat-alat khusus yang bisa dipesan.
Hal ini yang tengah dilakukan sekumpulan wanita yang tengah memanggang daging di rumah menggunakan kompor portable dan alat pemanggan khusus.
Namun saat tengah asyik memanggang dengan alat-alat tersebut dan berakhir apes karena alat yang digunakan meledak secara tiba-tiba.
Dalam video yang diunggah akun @lokalconnect di media sosial Instagram, terlihat sebuah video CCTV yang tengah merekam kegiatan sekumpulan wanita yang tengah berkumpul di teras rumah.
Terlihat dalam video tersebut, sekumpulan wanita ini tengah asyik memanggang daging dengan alat portable yang bisa dibawa kemana saja.
Namun saat tengah memanggang daging tersebut, tiba-tiba alat pemanggang daging tersebut meledak di antara sekumpulan remaja wanita yang tengah di depannya.
Kejadian mengejutkan tersebut terekam CCTV dan membuat beberapa orang yang ada di tempat terkejut melihatnya.
Alat pemanggang dan kompor yang sebelumnya baik-baik saja menjadi berantakan dan bahan-bahan makanan menjadi berhamburan di lantai.
Unggahan video tersebut lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet. Beberapa warganet berspekulasi bahwa yang meledak tersebut berasal dari kompor portable yang berisi gas.
Baca Juga: Video Viral Rizwan Blak-Blakan Benci Rizky Febian yang Terlalu Sibuk Kerja: Butuh Perhatian
“Bisa karena gas, bisa juga lapisan lantai bawah kompor terkena panas terus menerus apabila ada rongga udara, lantai cor/keramik bisa meledak,” tulis salah satu warganet.
“Yang ditakutkan kalo grill grill an,” komentar salah satu warganet di Instagram.
“Jadi ngeri kalau mau masak-masak gini,” tulis salah satu warganet lainnya.
“Ternyata gas kompor portable bisa meledak juga toh. Serem juga ya,” komentar warganet lainnya.
“Ini akibat isi ulang portable isinya berlebihan,” tulis warganet di kolom komentar.
Unggahan video sekumpulan warganet yang terkena ledakan kompor portable saat tengah asyik memanggang daging ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 105 ribu likes.
Berita Terkait
-
Video Viral Rizwan Blak-Blakan Benci Rizky Febian yang Terlalu Sibuk Kerja: Butuh Perhatian
-
Viral, Rumah Makan Sayur Asem Gratiskan Makanan Selama Dua Hari Untuk Umum, Bentuk Rasa Syukur Habib Rizieq Bebas
-
Heboh Dijemput Paksa Polisi, Pengacara Nikita Mirzani Tidak Bisa Dimintai Keterangan
-
Ngeri! Wanita Ini Pamit Pulang Usai Hujan Lebat, Kondisi Alam Mendadak Berubah
-
Jadi Korban Online Shop, Pembeli Ini Dapat Sepasang Sepatu Beda Merek
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Proyek PSEL DIY Dikritik, Akademisi Ingatkan Jangan Jadikan Proyek untuk Pelarian Darurat Sampah
-
Dompet Digitalmu Bisa Lebih Tebal: Trik Jitu Dapat Saldo DANA Kaget Setiap Hari
-
Detik-Detik Terakhir Paku Buwono XIII: Prosesi Serah Terima Jenazah Berlangsung Hening di Imogiri
-
Warga Mulai Padati Imogiri, Ingin Saksikan Prosesi Pemakaman PB XIII dari Dekat
-
Buntut Keracunan Siswa, Pemkab Bantul Panggil Seluruh SPPG Cegah Insiden Serupa