SuaraJogja.id - Berjualan kaki lima perlu memperhatikan jenis makanan yang unik dan jarang dijual. Salah satunya bisa Anda pilih makanan khas Bali
Bali merupakan primadona pariwisata Indonesia yang sudah terkenal di seluruh dunia.
Selain itu Provinsi Bali memiliki beragam kuliner khas Bali. Berbagai makanan olahan daging ayam dan babi, mendominasi kuliner di Bali.
Makanan yang terkenal berasa dari Bali termasuk Ayam betutu dan Babi guling.
Baca Juga: Harga Gas LPG Nonsubsidi Naik, Pengusaha Kuliner di Bandung Gigit Jari
Namun ada 3 makanan khas Bali yang mempunyai rasa unik dan mudah dibuat untuk dijadikan usaha kuliner.
Berikut pembahasannya:
1. Sate lilit
Sate lilit biasanya dibuat dari daging babi, ikan, ayam, daging sapi, atau bahkan kura-kura yang dicincang.
Lalu daging itu dicampur dengan parutan kelapa, santan, jeruk nipis, bawang merah, dan merica.
Baca Juga: Kulineran di Warung Pedas Tangkilsari Malang, Siap Goyangkan Lidahmu!
Daging cincang yang telah berbumbu dilekatkan pada sebuah bambu atau tebu, kemudian dipanggang di atas arang.
Tidak seperti sate lainnya yang dibuat dengan tusuk sate yang sempit dan tajam, tusuk sate lilit berbentuk datar dan lebar.
Sate lilit dan sate ikan yang asli kaya akan campuran rempah-rempah.
Di Bali, hampir setiap hidangan dibumbui dengan bumbu megenep — campuran rempah-rempah mulai dari daun jeruk, santan, bawang putih, bawang merah, lengkuas, ketumbar, kunyit dan cabai.
Secara umum, nasi campur ini salah satu masakan khas Indonesia. Makanan ini terdiri atas nasi putih yang dihidangkan dengan bermacam-macam lauk-pauk. Lauk yang digunakan adalah sambal goreng, abon, serundeng, tahu goreng, ikan goreng, telur, dan lain-lain.
Khusus nasi campur Bali, isinya biasanya tuna bakar, tahu goreng, mentimun, bayam, tempe, daging sapi, kari sayur, jagung, dan sambal di atas nasi.
Selain itu menambahkan lawar dan babi guling dalam menu nasi campur Bali.
Rujak buleleng biasanya berisi variasi kedondong, ubi jalar, mangga, pepaya, bengkuang, nanas, mentimun, dan pisang batu lalu dicampur dengan bumbu ulek khas yang terbuat dari gula Bali, terasi, cabai rawit dan garam.
Demikian inspirasi 3 makanan khas Bali untuk usaha kuliner kaki lima.
Berita Terkait
-
10 Alasan Mengapa Roemah Kuliner Bisa Menjadi Favorit Penggemar Masakan Nusantara di Jakarta!
-
Kuliner Indonesia Makin Hits, Inilah 5 Tren Inovatif yang Wajib Dicoba
-
Perbedaan Ramen, Soba, dan Udon: 3 Jenis Mi Khas Jepang yang Sering Bikin Bingung
-
Pecinta Kuliner Merapat, Festival Bakso Ini Cocok Untuk Kumpul Bareng Komunitas Hingga Keluarga
-
Apa itu Kopi Pancong dan Kopi Sanger? Simak 6 Fakta Unik Soal Budaya Ngopi di Aceh
Terpopuler
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Andre Taulany Diduga Sindir Raffi Ahmad, Peran Ayu Ting Ting Jadi Omongan Netizen
- Beda Kekayaan Ahmad Dhani vs Mulan Jameela di LHKPN: Kebanting 10 Kali Lipat
- Kembali di-PHP Belanda, Pemain Keturunan Rp695 Miliar Pertimbangkan Bela Timnas Indonesia?
- Dear Shin Tae-yong! Kevin Diks Lebih Senang Dimainkan sebagai Pemain...
Pilihan
-
Kronologi BNI "Nyangkut" Rp374 Miliar karena Beri Utang ke Sritex
-
Misteri Gigi 4 Truk Pemicu Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang KM 92
-
Nyaris Tiada Harapan: Potensi Hilangnya Kehangatan dalam Interaksi Sosial Gen Z
-
3 Hari Jelang Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siap-siap Harga Tiket Pesawat Naik Ibu-Bapak!
-
Gelombang PHK Sritex Akan Terus Berlanjut Hingga 2025
Terkini
-
Mau BMW Gratis? Ikut BRImo FSTVL, Banyak Hadiah Menanti!
-
Dinsos Gunungkidul Salurkan Bantuan Tunai DBHCHT pada 896 Penerima
-
Pemkab Kulon Progo Berkomitmen Kedepankan Transparasi Berantas Korupsi
-
Membongkar Praktik Eksploitasi Anak di Balik Bisnis Karaoke Parangkusumo, Ditarif Rp60 Ribu hingga Palsukan Identitas
-
Terbitkan Instruksi Bupati soal Pengawasan Peredaran Miras di Lingkungan Pendidikan, Ini Sederet Hal yang Diatur