SuaraJogja.id - Momen berkendara sepeda motor di jalanan menjadi membosankan saat berhenti di lampu merah saat siang hari dan matahari sangat terik.
Namun sepertinya momen tersebut hilang saat seorang pengamen jalanan melantunkan lagu yang tak biasa dan membuat pengendara motor terkagum-kagum dengan bakatnya.
Seperti dalam video yang diunggah akun @musikajadulu di media sosial Instagram terlihat seorang pengendara tengah mengunggah video saat dirinya berhenti di lampu merah di salah satu jalanan.
Pengendara tersebut tampak takjub dengan lagu yang dilantunkan pengamen jalanan di lampu merah saat pengendara berhenti.
Terlihat dalam unggahan tersebut pengamen jalanan tersebut melantunkan musik dengan biola dan menunjukkan bakatnya dalam bermusik.
Tak biasa, pengamen jalanan tersebut melantunkan lagu soundtrack drama Korea yang populer di Indonesia.
Pengamen jalanan tersebut memainkan lagu soundtrack drama Korea “Full House” dan menjadi drama favorit dengan rating tinggi saat itu.
Soundtrack drama tersebut sangat melekat di telinga para pecinta drakor, sehingga saat pengamen tersebut memainkannya dengan indah menggunakan biolanya pengendara auto betah.
Unggahan video tersebut yang memperlihatkan seorang pengamen jalanan tengah memainkan soundtrack drama Korea ini lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
Baca Juga: Anya Geraldine Kembali Bikin Heboh, Bikin Video Berbalut Bikini di Pinggir Pantai
“Susah lho lagu itu, keren banget dia bisa mainkannya,” tulis salah satu warganet.
“Ost Full House, langsung galau bestie,” tulis komentar salah satu warganet.
“Dari badmood jadi good mood,” komentar salah satu warganet lainnya.
“Pernah ketemu abang pengamen yg main biola, tapi belum sampe mainin ost drakor sih, tapi bener2 keren mainnya, ngasih 1p rebu berasa kurang dah,” cerita salah satu warganet lainnya.
“Ketar ketir nih Rain sama Song Hye Kyo,” tulis warganet di kolom komentar.
Unggahan video seorang pengamen yang memainkan lagu drama Korea ini bikin warganet kagum dan mendapatkan lebih dari 62 ribu likes.
Berita Terkait
-
Anya Geraldine Kembali Bikin Heboh, Bikin Video Berbalut Bikini di Pinggir Pantai
-
Bisa Dicoba Bunda, Emak-emak Ini Punya Cara Unik Mengatasi Anak Susah Makan
-
Pengendara Motor Auto Lemes Lewati Jembatan Ekstrem, yang Nonton Ikut Tahan Napas
-
Salfok dengan Kuli Bangunan Berhitung, Warganet: Matematikanya Harus 80
-
3 Daftar Drama Korea di Netflix Teratas, Lengkap dengan Link Nonton
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan