SuaraJogja.id - Nagita Slavina belum lama ini membahas soal pacaran beda agama. Tema itu dibahasnya bersama beberapa karyawan di RANS Entertainment.
Hubungan beda agama bukan hal asing buat istri Raffi Ahmad ini karena dia pun lahir dari orang tua yang beda keyakinan.
"Nyokap gue muslim, bokap gue kristen," beber Nagita Slavina.
Hanya saja saat menikah kedua orang tuanya menjadi Islam atau dengan kata lain sang ayah sempat menjadi mualaf.
Setelah orang tuanya bercerai, sang ayah disebut Nagita Slavina kembali ke agama semula hingga kini.
"Tapi waktu nikah bokap gue pindah muslim, terus begitu pisah ya balik lagi gitu. Karena memang enggak dijalanin aja sih sebenarnya gitu," ucap perempuan yang akrab siapa Gigi itu.
Sebelumnya, Nagita juga kepo ke karyawannya yang menjalani pacaran beda agama. Apa yang sebenarnya mereka harapkan dengan hubungan sulit seperti itu di Indonesia.
"Kalau orang pacaran beda agama, terus apa yang membuat lo berharap itu?" tanya Gigi.
Seseorang menjawab kalau mereka yang menjalani pacaran beda agama percaya kalau hubungan itu berhasil. "Ya berharap dia pindah agama, dia juga berharap aku pindah agama," ucap karyawan Nagita.
Baca Juga: Lucunya! Rayyanza Belajar Berenang Bareng Nagita Slavina
"Oh jadi berhadap nanti bisa satu agama gitu ya," timpal Nagita Slavina.
Meski susah dijalani, Nagita menyebutkan kalau ada juga pasangan beda agama yang berhasil bahkan sampai menikah bertahun-tahun tanpa konflik.
"Memang ada beberapa yang berhasil," ucap Nagita.
Seperti diketahui, Nagita Slavina lahir dari orang tua bernama Rieta Amilia yang beragama Islam dan Gideon Tengker beragama Kristen.
Namun kedua orang tua Nagita Slavina sudah bercerai saat mereka masih kecil.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Lucunya! Rayyanza Belajar Berenang Bareng Nagita Slavina
-
Terungkap Harga Tas Hermes Gonjreng Milik Nagita Slavina, Ternyata Segini
-
5 Potret Rayyanza Belajar Renang, Ditemani Langsung Nagita Slavina
-
Icon Citayam Fashion Week Bonge Skakmat Raffi Ahmad, Publik: Tidak Semua Bisa Dibeli Pakai Duit
-
Gemas Banget! Potret Rayyanza Cipung Santai di Kolam Renang: Enjoy Menikmati Hidup
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Gustan Ganda di Sidang Tipikor: Dana Hibah Pariwisata Bukan Strategi Pemenangan Pilkada Sleman 2020
-
UU Keistimewaan DIY Tinggal Cerita Sejarah, GKR Hemas Desak Masuk Pembelajaran Sekolah
-
PSIM Yogyakarta Lepas Kasim Botan, Manajer Tim Spill Pemain Asing Baru
-
Isu Reshuffle Kabinet Kian Menguat, Akademisi Nilai Menteri Sarat Kritik Layak Jadi Evaluasi
-
Tampil Gaya dengan Budget Rp80 Jutaan: 3 Mobil Bekas 'Aura Masa Kini' yang Wajib Dilirik!