SuaraJogja.id - Nail polish atau cat kuku merupakan salah satu produk yang kebanyakan digemari wanita. Hanya saja dalam Islam, Nail polish tidak diperbolehkan ketika akan sholat karena menyebabkan bagian atas kuku tertutup, sehingga tidak terkena air wudhu.
Di sisi lain nail polish adalah produk kecantikan yang melekat dengan perempuan.
Kekinian ada kutek kuku halal yang lulus uji sertifikasi MUI atau Majelis Ulama Indonesia.
Kutek kuku ini halal karena mudah dibersihkan saat ingin sholat.
Baca Juga: Inilah 5 Alasan Mengapa Kamu Harus Mencoba Gaya Hidup Slow Living
Ciri-ciri dari kutek halal antara lain tetap dapat menyerap air.
Selain itu berbahan dasar polimer sehingga oksigen dan air bisa tembus.
Lainnya tidak berbau tajam dan tidak menggumpal. Selain itu juga lebih cepat mengering.
Berikut ini daftar Nail Polish halal dikutip dari Sehatq:
1. Inglot Cosmetics O2M Breathable Nail Enamel
Baca Juga: SUMMER SWAG 2022 Kembali Tuai Kontroversi, Kini Soal Objektifikasi Wanita
2. Flormar Nail Enamel
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
5 Merk Parfum Wanita yang Wanginya Tahan Lama di Alfamart
-
MUA Sulap Wajah Nenek 75 Tahun Jadi Awet Muda, Intip Rahasia Makeup-nya!
-
Alasan Celana Dalam Wanita Gampang Bolong, Apakah Normal?
-
Picu Kebingungan Warganet, Siapa yang Berhak Menentukan Mahar dalam Islam?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta
-
Tendangan Maut Ibu Tiri: Balita di Sleman Alami Pembusukan Perut, Polisi Ungkap Motifnya yang Bikin Geram
-
Ribuan Umat Padati Gereja, Gegana DIY Turun Tangan Amankan Paskah di Jogja